DETIK KASUS | Kapolres Kudus Bagikan Bingkisan Kepada Tim Kebersihan

Kamis, 7 Juni 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Mabes Polri-Polda Jateng-Polres Kudus, Bulan Ramadhan adalah bulan ibadah yang sangat dianjurkan kepada umat Islam untuk berbuat amal kebajikan sebanyak-banyaknya, karena pada bulan Ramadhan akan dilipatgandakan nilai pahala ibadah. Oleh karena itu, pada bulan Ramadhan merupakan saat yang tepat untuk berbagi dan bersedekah, karena setiap amal yang kita lakukan di bulan yang mulia ini pahalanya berlipat ganda.

Baca Juga:  Kapolresta Pontianak Sampaikan Apresiasi jaga Situasi Keamanan tetap Kondusif

Seperti yang terlihat Polres Kudus, Kapolres Kudus AKBP Agusman Gurning Sik,MH memberikan bingkisan kepada beberapa petugas kebersihan yang berada diwilayah Kab Kudus, Kamis (07/06/2018).

Dengan keakraban Kapolres Kudus menyalami satu persatu petugas kebersihan dan bersenda gurau bersama mereka, tak lupa Kapolres memberi motivasi kepada mereka untuk bekerja dengan ikhlas sehingga pekerjaan yang dilakukan dapat bernilai ibadah.

Baca Juga:  Polres Lamongan Jalin Kalaborasi dengan Lapas Kelas II B 

Selain itu Kapolres Kudus yang akrab dengan semua kalangan ini juga menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada mereka, antara lain agar berhati-hati saat bekerja di jalanan dan turut menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

Baca Juga:  Kapolsek Sekadau Hulu Pimpin Penyaluran Bansos bagi Korban Kebakaran Rumah

Menurut Kapolres, pemberian bantuan kepada tenaga kebersihan ini hanya sebagai sarana silaturahmi antara aparat Kepolisian dengan warga masyarakat, agar terjalin sinergitas untuk mewujudkan stabilitas Kamtibmas. (Tim9)

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Patroli Gabungan bersama Kodim 0419/Tanjab, Satbrimob dan Satpol PP
Polresta Cirebon gelar Apel Serpas Pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024
Menuju Pilkada Damai 2024, Polres Tanjab Barat kerahkan Pasukan Sebanyak 246 Personil
Kapolresta Cirebon kunjungi Kebun Melon ‘Milik Pak Herman’
Kapolresta Cirebon hadiri Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang pada Pilkada Serentak 2024 Kapolresta Cirebon
Polresta Cirebon bagikan Bibit Cabai, Ikan, dan Bioflok di Desa Trusmi Kulon
Polresta Cirebon gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:21 WIB

Polres Tanjab Barat Patroli Gabungan bersama Kodim 0419/Tanjab, Satbrimob dan Satpol PP

Senin, 25 November 2024 - 15:21 WIB

Polresta Cirebon gelar Apel Serpas Pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024

Senin, 25 November 2024 - 11:35 WIB

Menuju Pilkada Damai 2024, Polres Tanjab Barat kerahkan Pasukan Sebanyak 246 Personil

Minggu, 24 November 2024 - 21:25 WIB

Kapolresta Cirebon kunjungi Kebun Melon ‘Milik Pak Herman’

Minggu, 24 November 2024 - 18:22 WIB

Kapolresta Cirebon hadiri Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang pada Pilkada Serentak 2024 Kapolresta Cirebon

Berita Terbaru