Awali Pagi Dengan Melayani Aktifitas Warga, Personil Polsek Seririt Kembali Turun Kejalan

Selasa, 5 Juni 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali- Polres Buleleng, detikkasus.com – Untuk memberikan rasa aman dan nyaman warga beraktifitas dipagi hari, pada hari ini Senin tgl 4 Juni 2018 jam 06.30 wita seluruh personil Polsek Seririt dalam jajaran Polres Buleleng dipimpin langsung Kapolsek Seririt Akp I Dewa Putu Gede Anom Danujaya, SH, S.I.K didampingi Kanit Provos Ipda Nym Budiasa kembali turun kejalan untuk mengamankan aktifitas warga dipagi hari.

Baca Juga:  Kasad dan Rektor UGM Jalin Kerja Sama Program Pascasarjana

Dalam giat turba pagi tersebut, Kapolsek menempatkan seluruh personilnya dibeberapa titik ruas jalan termasuk disetiap persimpangan, pasar dan Sekolah Sekolah serta ditempat tempat yang memerlukan kehadiran Polri dengan tujuan untuk melancarkan aktifitas warga dan Giat anak anak sekolah, sehingga tidak terjadi kemacetan arus lalulintas dan aktifitas warga dapat berjalan lancar.

Baca Juga:  Bersama Pecalang, Bhabinkamtibmas Desa Ularan Amankan Kegiatan Warga Binaanya

Pada saat dikonfirmasi, Kapolsek Seririt Akp I Dewa Putu Gede Anom Danujaya, SH, S.I.K menjelaskan, “salah satu upaya untuk mengamankan aktifitas warga dipagi hari, kita selaku Yanmas wajib untuk memberikan pelayanan pengamanan berupa Turba Pagi sehingga semua aktifitas warga dapat berjalan lancar tanpa terjadinya kemacetan ataupun gangguan kamtibmas”, tegas Kapolsek.

Baca Juga:  Ditinggal Ayah-Ibu Sejak Kelas 6 SD, Fajar Lolos Daftar Polisi.

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB