Wow.. Patroli Polsek Benowo Polrestabes Surabaya Tangkap TNI Gadungan, Reporter – Arifin.

Minggu, 11 Juni 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, detikkasus.com – Saat anggota Sabhara Polsek Benowo melaksanakan Patroli gabungan 3 pilar melihat ada mobil Toyota AGYA yang menggunakan plat nomer dinas Polri dengan nomor 41 – X, sedang berhenti di warung kecil berada di pinggir Jalan Gendong Romokalisari, Benowo.

Selanjutnya anggota melakukan pemeriksaan Identitas pengemudi dan STNK mobil Toyota AGYA tersebut ternyata pengemudi mobil memalsukan plat nomer kendaraan. Plat nomor asli mobil berplat nopol W 1983 C.

Baca Juga:  Wilayah Hukum Polres Lamongan Ungkap Kasus Pencurian Diesel | Reporter : Z,Arifin

“Sedangkan pengemudi warga sipil bernama Abdullah (47) warga Gadel Timur 2/29 Tandes,” kata Kapolsek Benowo Kompol Mahmud.

Selanjutnya mobil beserta pengemudinya diamankan di bawah ke pos Sutra. Setelah berada di pos Sutra anggota melakukan pengeledahan dalam mobil ditemukan satu pucuk senjata Softgun jenis Rev yang berada didalam tas Ransel.

Selain itu, anggota juga menemukan 2 SIM A TNI AD atas nama Abdullah yang sudah habis masa berlakunya, 1 SIM A TNI AD atas nama Abdullah yang masih berlaku, anggota Pomal Shoting Club atas nama Abdullah, Kartu anggota Primkopad atas nama Abdullah dan STNK dinas nopol 41 – X.

Baca Juga:  Akreditasi UNISLA Bermasalah,Permenristekdikti No.51/2008 Perlu Menjadi Kajian

Selanjutnya Abdullah dibawah ke Polsek Benowo untuk pemeriksaan lebih lanjut. Setelah dilakukan pemeriksaan saudara Abdullah mengaku, bahwa senjata tersebut dibeli dari saudara Dol dengan harga Rp 6.000.000, sedangkan untuk surat ijin pemegang senjata Air Sofgun diperoleh dari saudara Antok dengan biaya sebesar Rp.1.500.000 satu paket dengan pengurusan SIM A TNI AD dan Kartu Primkopad, untuk Plat nomer kendaraan dinas Polri diperoleh dari memesan di daerah Demak.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Ds Kalisada Wastor Pembagian Raskin Diwilayah Binaannya

Abdullah mengaku, tidak pernah menggunakan senjata Air Sofgun dan mobil berplat nomer dinas Polri tersebut untuk kejahatan atau melakukan tindak pidana dan saudara Abdullah menggunakan plat nomer kendaraan dinas Polri untuk alasan keamanan. (Arif)

Berita Terkait

Satresnarkoba Polres Tuban Lakukan Pengecekan, Tidak Temukan Bukti Peredaran Obat Terlarang
Waka Polda Aceh, Pimpin Sidang Kelulusan Seleksi Sekolah Bintara Polri
Status Hasil Pemeriksaan Kantor BPM Aceh Tamiang, Pihak BPKP Provinsi Aceh, Menjadi Isu-Isu Publik.
Dugaan Pihak PPK Dan P.A Kantor Dinas Syariat Islam Kota Langsa, Disinyalir Masih Saja Membungkam.
Polda Aceh Peringati Maulid Nabi
Dir-Samapta Polda Aceh Hadiri Pembukaan Konferensi Pengelolaan Resiko Bencana Berbasis Komunitas (KN-PRBK)
Karo Ops Polda Aceh Pimpin Apel Pagi
Mardianto Anggota DPRD Kaur Berkunjung Ke Dinas Perikanan

Berita Terkait

Jumat, 4 Oktober 2024 - 11:41 WIB

Satresnarkoba Polres Tuban Lakukan Pengecekan, Tidak Temukan Bukti Peredaran Obat Terlarang

Jumat, 4 Oktober 2024 - 00:42 WIB

Waka Polda Aceh, Pimpin Sidang Kelulusan Seleksi Sekolah Bintara Polri

Jumat, 4 Oktober 2024 - 00:40 WIB

Status Hasil Pemeriksaan Kantor BPM Aceh Tamiang, Pihak BPKP Provinsi Aceh, Menjadi Isu-Isu Publik.

Jumat, 4 Oktober 2024 - 00:39 WIB

Dugaan Pihak PPK Dan P.A Kantor Dinas Syariat Islam Kota Langsa, Disinyalir Masih Saja Membungkam.

Jumat, 4 Oktober 2024 - 00:37 WIB

Dir-Samapta Polda Aceh Hadiri Pembukaan Konferensi Pengelolaan Resiko Bencana Berbasis Komunitas (KN-PRBK)

Berita Terbaru