WBP Lapas Lamongan Perkuat Imun dengan Berjemur dan Senam Masal

Sabtu, 26 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lamongan l Detikkasus.com – Di tengah melonjaknya kasus Covid19 tentunya Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Lamongan Kantor Wilayah Kemenkumham Jatim tidak tinggal diam.

Melalui Kasi. Adkamtib Suyanto dan Ka KPLP Syahyudi menggerakkan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lapas Lamongan untuk melakukan kegiatan olahraga senam dan berjemur di lapangan yang dilaksanakan pada, Jumat (25/2/2022) mulai pukul 08.30 sampai dengan 09.00 WIB.

Baca Juga:  Kantor KPU Tanjabbarat jadi Tempat Burung Piaraan

“Kami akan lebih rutinkan lagi giat semacam ini, karena melihat perkembangan kondisi penyebaran virus diluar sana yg semakin cepat” ucap Suyanto, Kasi. Adkamtib.

Kegiatan ini dimulai dengan menunjuk salah seorang WBP insial (AS) yang menjadi instruktur untuk memimpin sesama rekan WBP lainnya agar lebih kompak melaksanakan kegiatan tersebut. “Saya sangat senang kali bisa mengajak rekan-rakan senasib saya ini untuk mau senam dan berjemur, sambil itung-itung mengurangi rasa stres di dalam pak” ungkap (AS).

Baca Juga:  Wagub Kalbar Tinjau Pembangunan Masjid Agung Nurul Islam Singkawang

Berharap dengan kegiatan ini imun tubuh WBP meningkat serta sistem kekebalan tubuh juga ikut meningkat serta untuk membentengi tubuh dari serangan covid19 maupun penyakit lainnya.

Baca Juga:  Mengenal Lebih Dalam Batik "PASEKSEN LUHUR" dari Kampung SAMIN Bojonegoro

Selain itu WBP Lapas Lamongan juga dihimbau untuk tetap mematuhi prokes salah satunya dengan selalu memakai masker serta selalu menjaga kebugaran tubuh individu masing-masing. (Redaksi)

Sumber: HUMAS LAPAS LAMONGAN

Berita Terkait

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit
Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak
Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024
Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah
Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok
Pj Bupati Cirebon terima Audiensi Serikat Buruh bahas Mekanisme Penetapan Upah Minimum 2025
Bappelitbangda Kabupaten Cirebon gelar Anugerah Lomba Inovasi 2024
Pemkab Cirebon Fokus Kembangkan Sektor Gula dan Wisata Edukasi

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 21:15 WIB

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 22 November 2024 - 11:20 WIB

Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak

Jumat, 22 November 2024 - 10:50 WIB

Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah

Kamis, 21 November 2024 - 10:36 WIB

Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok

Berita Terbaru

Uncategorized

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:10 WIB

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB