Wakil Bupati Kapuas Hulu Buka Tournament Futsal Matahari CUP II

Selasa, 29 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PUTUSSIBAU I Detikkasus.com -, Wakil Bupati Kapuas Hulu Wahyudi Hidayat S.T membuka Tournament Futsal Matahari CUP II dengan tema “Agi Idup, Agi Ngelaban” di Gedung Volli Indoor Putussibau Kalimantan Barat pada Minggu (27 Agustus 2023).

Wabup Kapuas Hulu menyambut baik dan mensupport Tournament Futsal Matahari Cup II Tahun 2023 serta berharap tournament ini bisa terselenggara kembali diwaktu yang akan datang.

Baca Juga:  Respon Cepat Anggota Polsek Pontianak Timur Evakuasi Mobil Mogok Dikaki Jembatan Kapuas 1

“Kegiatan ini sebagai wadah anak muda dalam menyalurkan bakat yang dapat mengharumkan nama Kapuas Hulu di cabang olahraga,” katanya.

Wakil Bupati juga menghimbau kepada semua peserta untuk mengikuti peraturan pertandingan dan untuk para wasit juga bertugas secara jujur, tegas dan objektif.

Baca Juga:  Kejati Aceh : Minta Ambil Alih Dugaan Adanya Kasus Korupsi Di Tubuh PDAM Langsa, Disinyalir Tak Kunjung Tuntas

“Saya juga mengajak para penonton yang menyaksikan setiap pertandingan ini untuk mensukseskan kegiatan ini sampai akhir dengan mengutamakan keselamatan, keamanan dan kenyamanan,” tuntasnya.

Baca Juga:  Babak Baru Laporan Aliansi Masyarakat Pangkal Pinang Peduli Pasar Pagi Diminta Keterangan Penyidik Tipikor Poresta

Turnamen ini diikuti oleh 72 club dan berlangsung dari tanggal 27 Agustus hingga 10 September 2023.Pada malam hari ini tim yang pertama bertanding adalah Silver vs Sempiong dan pertandingan kedua tim Violent vs Kodim.

(Hadysa Prana)

Sumber : Diskominfo Kapuas Hulu

Berita Terkait

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar
Seminar Kebangsaan Muhammadiyah: Implementasi Pancasila sebagai Darul al-‘Ahdi Wasy Syahadah

Berita Terkait

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Rabu, 31 Juli 2024 - 18:11 WIB

Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur

Rabu, 30 Okt 2024 - 22:50 WIB

Uncategorized

SPBU Baron Nganjuk di Buat Ajang Pencurian BBM Sollar

Rabu, 30 Okt 2024 - 21:06 WIB