Wakapolsek Busungbiu Dampingi Langsung Anggota Saat Mengatur Lalulintas

Senin, 3 September 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Jajaran Kepolisian Sektor Busungbiu Polres Buleleng melaksanakan pengamanan jalur lalulintas pada pagi hari di titik-titik rawan kemacetan dan rawan lakalantas disepanjang jalur utama diwilayah Desa Busungbiu dan Desa Kekeran Kecamatan Busungbiu.

Seperti yang dilakukan oleh Aiptu Putu Arka bersama Aipda Made Pasma anggota Bhabinkamtibmas dan anggota Staf Binmas Bripka Komang Juni Adnyana. Senin (3/9/2018)

Baca Juga:  Kapolda Jateng Perintahkan Kepada Seluruh Kapolres jajaran Polda jateng untuk menagkap kelompok Intoleran

Didampingi oleh Wakapolsek Busungbiu Iptu Made Rekson ketiga anggota Polsek Busungbiu tersebut melakukan pengamanan jalur dan Pengaturan arus lalulintas dipersimpangan jalan didepan SDN 5 Busungbiu.

“Pengamanan jalur dan Pengaturan arus lalulintas pagi dilakukan sebagai salah satu langkah guna meminimalisir kemacetan maupun lakalantas di tempat yang ramai aktivitas,” ungkap Iptu Made Rekson.

Baca Juga:  Silaturahmi Kapolres Ponorogo dengan Kepala Paroki Santo Hillarius Klepu Sooko

Menurut Wakapolsek Busungbiu Iptu Made Rekson terletak SDN 5 Busungbiu yang berada di persimpangan jalur utama jalan Raya Singaraja-Pupuan membuat masyarakat dan para pelajar yang hendak menyeberang jalan menjadi takut dan khawatir serta was-was dengan ramainya arus lalu lintas .

Baca Juga:  Mirisnya Keterlibatan Perempuan Di Politik indonesia

“Terlebih lagi banyak kendaraan yang lalu lalang melintas membuat arus lalu lintas menjadi ramai apalagi saat pagi hari dimana para pelajar hendak masuk sekolah yang tak jarang membuat para penyeberang jalan tak mendapat kesempatan untuk menyeberang,” imbuhnya.

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Kamis, 7 November 2024 - 06:57 WIB

PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB