Waka Polsek Melaksanakan Sambang ke Masyarakat Berikan Himbauan Tentang Kamtibmas

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Bertempat di Desa Tejakula, pada hari Sabtu (26/01/2019), pkl. 10.15 wita, Waka Polsek Tejakula jajaran dari Polres Buleleng Iptu Made Arya Sudenia, S. Sos bersama anggota melaksanakan DDS (door to door sistem) didampingi anggota ke rumah warga Desa Tejakula dan dialogis dengan warga, guna menciptakan hubungan yang baik dengan warga masyarakat.

Baca Juga:  Tak Kantongi Iji Produksi Bahan Mercury, OS Warga Sukabumi Diciduk Polisi

Dengan kegiatan tersebut Waka Polsek berkesempatan untuk menjalin hubungan yang baik dan erat, sehingga dapat dengan mudah menyampaikan himbauan – himbauan serta sekaligus untuk mendapatkan informasi dari warga mengenai perkembangan kamtibmas di sekitar wilayah Desanya serta ikut bersam sama menjaga situasi yg aman menjelang Pileg dan Pilpres.

Baca Juga:  Gp Sakera Bersama LPKPN Kawal Aduan Nasabah BPR TK Situbondo Terkait Roya

Kunjungan Waka Polsek disambut masyarakat dan pedagang dan mengucapkan terimakasih karena sudah berkunjung dan peduli terhadap situasi dan kondisi warganya

Baca Juga:  Warga Mintak Bupati Terpilih, Menuntaskan Jalan Sido Makmur

Kapolsek Tejakula AKP I Wayan Sartika, S.H saat dikonfirmasi mengatakan “Kunjungan Waka Polsek tersebut sangat berguna untuk menumbuhkan hubungan yang baik dengan warga dan juga dapat mempererat kerjasama dalam menjaga keamanan menjelang Pileg dan Pilres”, ucap Kapolsek AKP I Wayan Sartika, SH.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *