Wagub Kalbar Ria Norsan, Hadiri Sidang Promosi bagi Lantamal XII Pontianak

Kamis, 26 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pontianak I Detikkassus.com – Wakil Gubernur Kalbar, Drs. H . Ria Norsan, M.M., M.H., bersama istri yang juga merupakan Bupati Memtpawah, Hj. Erlina, S.H., M.H., menghadiri Sidang Promosi TerbukaDI Prodi Ilmu Pertahanan Pascasarjana Unhan RI, Komandan Pangkalan Utama Angkatan Laut (Danlantamal) XII Pontianak Laksma TNI Suharto, di Aula Merah Putih (AMP) Kampus Bela Negara Unhan, Kawasan IPSC Sentul, Jawa Barat, Kamis (26/1/2023).

Baca Juga:  Kapolres Sekadau Pimpin Anev Bulanan, Ini Yang Disampaikan

Jenderal TNI Suharto kini resmi menyandang gelar Doktor Ilmu Pertahanan dengan predikat cumlaude dari Universitas Pertahanan Republik Indonesia (Unhan RI).

Wagub Kalbar menyampaikan rasa bahagia dan kebanggaanya atas apa yang diraih oleh Danlantalam XII Pontianak itu.

“Selamat kepada Laksma TNI Suharto, atas pencapaian yang diraih yakni telah memperoleh gelar Doktor Ilmu Pertahanan dari Unhan RI”, ujarnya.

Baca Juga:  Jelang HUT Partai Golkar, DPD Golkar Tanjab Barar akan Menggelar Jalan Santai untuk Masyarakat Umum

Sebelumnya Sidang terbuka dipimpin oleh Ketua Sidang, Direktur Pascasarjana Universitas Pertahanan RI Mayjen TNI Dr. Joni Widjayanto, S.Sos, M.M., CIQnR., CIQaR., CIPA sekaligus penguji internal I.

Dalam disertasinya Promovendus Laksma TNI Suharto di hadapan Ketua Sidang, Promotor maupun penguji mengambil judul disertasi “Pengembangan Diplomasi Pertahanan Indonesia di Negara-Negara Pasifik Selatan guna Memperkuat Dukungan Integrasi Papua Dalam Rangka Menjaga Keutuhan Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia”.

Baca Juga:  Wabup Riyadi Tegaskan Tidak Boleh Ada Kekerasan di Lapas dan Rutan

Dalam sidang promosi doktor ini sebagai Dewan Promotor Laksdya TNI Prof. Dr. Ir. Amarulla Octavian, M.Sc., DESD., ASEAN Eng. (Promotor), Dr. Herlina Juni Risma Saragih, M.Si., CIQnR., CIQaR. (Co-Promotor I), Mayjen TNI (Purn) Dr. I Gede Sumertha KY, PSC, M.Sc. (Co-Promotor II).

(Hadysa Prana)

Sumber : Biro Adpim Setda Prov Kalbar

Berita Terkait

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit
Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak
Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024
Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah
Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok
Pj Bupati Cirebon terima Audiensi Serikat Buruh bahas Mekanisme Penetapan Upah Minimum 2025
Bappelitbangda Kabupaten Cirebon gelar Anugerah Lomba Inovasi 2024
Pemkab Cirebon Fokus Kembangkan Sektor Gula dan Wisata Edukasi
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 21:15 WIB

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 22 November 2024 - 11:20 WIB

Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak

Jumat, 22 November 2024 - 10:50 WIB

Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah

Kamis, 21 November 2024 - 10:36 WIB

Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok

Berita Terbaru

Uncategorized

Polri Tegas, Pelaku Penembakan Polisi Di Sumbar Di PTDH

Rabu, 27 Nov 2024 - 11:43 WIB