Ustadz Dede Fitriansyah Peringatan Maulid Nabi Di-Masjid Al-Ikhlas

Detikkasus.com l Labuhanbatu – Sumut

(23/11/2019) Peringatan Maulid Nabi Muhammad S.A.W di Masjid AL-IKHLAS Lingkungan suka dame, Kelurahan Urung Kompas Kecamatan Rantau Selatan Kabupaten Labuhanbatu Provinsi Sumatera Utara, “Dengan memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, dan menjaga aqidah serta ukhuwah islamiah”.

 

Ustadz Dede Fitriansyah menyampaikan, “Mudah mudahan kehadiran kita kesemua disini menjadi patokan dalam meningkatkan rasa syukur pada Allah, Jangan bangga terhadap anak yang pandai ilmu matematika yang nilainya sampai ?% Jika tak bisa membaca Alquran, Dengan pandainya membaca Alquran berarti banyak peluang yang akan membantu kedua orangtuanya, Yang akan mampu mendo’akan kita kelak.

“Pada peringatan Maulid Nabi adalah merupakan peringatan hari lahir Nabi Muhammad, yang jatuh pada tanggal 12 Rabi’ul Awal setiap tahunnya. Nabi Muhammad lahir pada hari Senin, tanggal 12 Rabi’ul Awal, tahun gajah (‘am al-fil).

Baca Juga:  Banyak Inovasi dibidang Lalulintas dari AKBP Andri Ananta Selama Menjabat Kapolres Kampar

Ia lahir dari seorang ibu bernama Sayyidah Aminah dan ayah Abdullah. Namun sang ayah meninggal dunia saat Muhammad masih ada dalam kandungan”.

Menurut hadits riwayat Imam Ibnu Ishaq dari Sayyidina Ibnu Abbas, Rasulullah dilahirkan pada malam yang tenang:

وُلِدَ رَسُولُ اللَّهِ يَوْمَ الِاثْنَيْنِ، لِاثْنَتَيْ عَشْرَةَ لَيْلَةً خَلَتْ مِنْ شَهْرِ رَبِيع الْأَوَّلِ، عَام الْفِيلِ

 

“Rasulullah dilahirkan di hari Senin, tanggal dua belas di malam yang tenang pada bulan Rabiul Awwal, Tahun Gajah.” (Imam Ibnu Hisyam, juz 1, hlm 183).

Sebelum Muhammad dilahirkan, perasaan Aminah begitu tenang dan damai, terutama 12 hari sebelum kelahiran”.

Baca Juga:  Akhirnya Menaker Tau di Indonesia Banyak Orang Cina

Aminah juga mengalami beberapa kejadian mengagumkan jelang kelahiran Rasul.

 

Barjanji adalah pujian pujian yang kita panjatkan pada Allah, atas rasa bersyukur padanya yang harus terus-menerus kita tingkatkan, Ujar Ustadz DEDE

Kata sambutan dari pak Lurah Urung Kompas, Amat Ali Nasution,SE mengatakan “Dalam peringatan maulid Nabi Muhammad S.AW mari kita tingkatkan rasa puji dan syukur kita atas nikmat kesehatan, sehingga kita bisa berkumpul bersama untuk mengikuti acara Maulid Nabi Muhammad Shalallahu Alaihi Wasallam, “Kita jadikan momentum yang cinta kepada Allah Subhana Watala dengan semua firman-nya, Mari kita bergoyang royong di lingkungan masing, sebagai tanda rasa cinta kita pada situasi yang bersih, dan Hati yang cinta bersih adalah bagian dari sebahagian iman”. Ujar Amat

Baca Juga:  Kanit Sabhara Bersama Kanit Binmas Laksanakan Patroli Dialogis, di Kawasan Kantor Pegadean

Diisi juga kata arahan dari BKM Mesjid AL-IKHLAS Pak IHSAN mengatakan “Mari kita tingkatkan rasa keimanan kita, Rasa ketaqwaan kita pada Allah mari kita pupuk bersama, Dengan adanya prigatan maulid nabi Muhammad yang hadiri sa’at ini, Semoga mampu meningkatkan kualitas diri kita pada Allah.

 

وَلَٰكِنَّ اللَّهَ حَبَّبَ إِلَيْكُمُ الْإِيمَانَ وَزَيَّنَهُ فِي قُلُوبِكُمْ وَكَرَّهَ إِلَيْكُمُ الْكُفْرَ وَالْفُسُوقَ وَالْعِصْيَانَ ۚ أُولَٰئِكَ هُمُ الرَّاشِدُونَ

 

“Tetapi Allah menjadikan kalian cinta kepada keimanan dan menjadikan keimanan itu indah di dalam hati kalian serta menjadikan kalian benci kepada kekafiran, kefasikan, dan kedurhakaan. Mereka itulah orang-orang yang mengikuti jalan yang lurus” (QS. Al-Hujurat) Ujar Ihsan ( J. Sianipar )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *