Untuk Menjaga Situasi Kamtibmas Tetap Kondusif, Pemeriksaan Kendaraan Bermotor Rutin Dilaksanakan Polsek Kubutambahan

Kamis, 14 September 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Polsek Kubutambahan jajaran dari Polres Buleleng dalam rangka menciptakan kamtibcarlantas ( Keamanan Ketertiban Kelancaran Berlalulintas ) dan menekan terjadinya Kecelakaan lalulintas serta mempersempit ruang gerak pelaku Kriminalitas ( curat, curas dan curanmor ), pada hari Kamis , tanggal 14 September
2017 pukul 08.30 wita, dengan kuat 20 Personil Polsek Kubutambahan dipimpin Pawas Iptu Gede Sumarjaya melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Kendaraan Bermotor di jalur Singaraja – Kintamani tepatnya di depan Mako Polsek Kubutambahan Jajaran Polres Buleleng.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Uma Anyar Hadiri Undangan Rencana Rabat Beton Jalan Menuju Pura Dalem

Dalam Pemeriksaan Kendaraan Bermotor yang dilaksanakan secara rutin ini menyasar target, ranmor, geng motor, premanisme, handak, sajam, narkoba dan barang berbahaya serta orang yang dicurigai ( teroris ), kegiatan Pemeriksaan Kendaraan Bermotor tersebut telah memeriksa 35 unit Sepeda Motor, 7 unit Mobil Pribadi, 5 unit Mobil Truk, 4 unit Mobil Pic up, 5 unit Mobil Box, serta 2 buah Pemeriksaan Barang ( tas ) dan 2 Orang Pengendara dengan menemukan 2 Pelanggaran tanpa STNK dan di tindak dengan tilang dan Barang bukti yang di sita 2 Kendaraan Bermotor dan Sasaran nihil ditemukan sesuai dengan Target Pemeriksaan,
Kegiatan berakhir pukul 09.00 wita berjalan aman dan lancar.

Baca Juga:  Cipta Kondisi Dipagi Hari, Polsek Seririt Kembali Turun Kejalan

Kapolsek Kubutambahan AKP I Komang Sura Matyantika.SH di konfirmasi menyampikan “Pemeriksaan Kendaraan Bermotor rutin kami laksanakan dengan menyasar Orang, kendaraan, surat – surat dan barang bawaan yang mencurigakan dan berbhaya untuk menjaga Situasi Kamtibmas tetap Aman dan Kondusif di Wilayah Hukum Polsek Kubutambahan, Jajaran Polres Buleleng”, ucap Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas jajaran Polsek Singaraja Laksnakan Pengaman Pertandingan Bola Volly Jineng Dalem Cup

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah
MediaJejak Kasus Group Jalin Silaturahmi dengan Pendam IV Diponegoro untuk Tingkatkan Kemitraan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Sabtu, 23 November 2024 - 13:38 WIB

Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga

Berita Terbaru

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB