Untuk Mengurangi Tindak Kejahatan Unit Reskrim Laksanakan Kring Serse

Minggu, 11 November 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Kejahatan bisa terjadi karena ada niat dan kesempatan. Meski ada niat jika tidak ada kesempatan, maka kejahatan tidak akan terjadi. Kesempatan inilah yang dilaksanakan Satuan Reserse dan Kriminal (Reskrim) Polsek Gerokgak Jajaran dari Polres Buleleng, pembasmi kejahatan tersebut, menggelar “Kring Serse”.

Baca Juga:  Guna Ketahui Berat BB Shabu Penyidik Sat Narkoba Laksanakan Penimbangan Barang Bukti.

Dalam melaksanakan “Kring Serse” anggota reskrim Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng dikerahkan pada malam hari Selasa 10 Nopember 2018, pukul 22.30 . Anggota disebar ke titik-titik rawan pencurian dengan kekerasan (curas), pencurian dengan pemberatan (curat) dan pencurian sepeda motor (curanmor).

Baca Juga:  Walikota Madiun Maidi Terkonfirmasi Positif Covid-19

Sasaran Pelaksanaan Kring Serse, antara lain Pertokoan, perumahan penduduk, perbankan yang mengganggu Kamtibmas dapat dicegah, juga sambangi warga yang sedang nongkrong dipinggir jalan agar selalu waspada terhadap libgkungan sehingga tidak terjadi curanmor dan menghimbau warga untuk mencabut kunci kontak.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Tunjung Kunjungi Warga dan Sampaikan Pesan Kamtibmas

Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, S. H, ketika dikonfirmasi “Kegiatan yang dilakukan sangat efektif. Karena sangat positif bagi terciptanya kamtibmas, Kapolsek menegaskan akan terus melaksanakan Kring Serse sebagai Upaya pencegahan”, katanya.

Berita Terkait

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024
Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2
Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:09 WIB

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Rabu, 20 November 2024 - 21:18 WIB

Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB