Unit Sabhara Dialogis Dengan Warga Jaga Kamtibmas

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – pada hari Sabtu, tanggal 29 September 2018, Pukul.12.00 Wita, Uni Patroli Sabhara Polsek Gerokgak berdialog dengan warga.

Personil Sabhara Polsek Gerokgak hadir untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat dan sampaikan pesan kamtibmas kepada warga, agar selalu menjaga Toleransi antar umat beragama, jgn mudah percaya adanya berita hoax, ujaran kebencian dan fitnah.

Baca Juga:  Kapolrestabes Kombes Pol Jhonny Eddison Isir memàparkan Kasus pencurian dengan kekerasan

Warga berterimakasih kepada petugas atas pesan dan Himbauan yang di sampaikan dan akan ikut menjaga toleransi dan bersama-sama menjaga keamanan.

Baca Juga:  Untuk Antisipasi Gangguan Kamtibmas Bhabin Sidetapa Kunjungi Warga Sampaikan Pesan Pesan Kamtibmas

Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, S. H, saat dikonfirmasi “Kegiatan patroli dialogis ini bertujuan untuk menjalin kordinasi dan komunikasi yang baik dengan petugas maupun warga dengan lebih mengutamakan pencegahan terhadap adanya pelaku tindak kejahatan dengan cara menyampaikan himbauan-himbauan kamtibmas di samping juga menampung informasi dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif di wilayah hukum Polsek Gerokgak”, kata Kompol Made Widana,S.H.

Baca Juga:  Alat Tangkap Di Bagikan, Kapal 3 GT Dalam Proses

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *