Turba Pagi Polsek Singaraja Berikan Rasa Aman dan Nyaman Untuk Masyarakat

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Pada hari Senin, 18 September 2017 Pukul 06.30 s/d 07.45 Wita, Personil Unit Sabhara.lantas,dan Bhabin Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng melaksanakan kegiatan pengaturan arus lalu lintas di depan SD 4 Kampung Baru, Simpang Pulau Sugara, dan Simpang Komodo serta Trafiq Light Penarukan.

Baca Juga:  Patroli Malam Antisipasi Aktifitas Masyarakat di Wilayah Hukum Polsek Kubutambahan

Turba Pagi ini dilaksanakan untuk menciptakan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat pengguna jalan maupun masyarakat yg sedang beraktifitas di areal sekitar, guna mencegah tindak kriminal dan gangguan kamtibmas lainnya.

Baca Juga:  HASIL PEMBANGUNAN DANA DESA 2017 PEKON SUMBER BANDUNG KINI SESUAI PEMANFAATAN

Kapolsek Singaraja Kompol A.A. Wiranata Kusuma. S.H.,M.M., saat dikonfirmasi mengatakan, bahwa “Kegiatan turba pagi ini dilaksanakan untuk memberikan rasa nyaman dan aman bagi pengguna jalan disamping menekan gerak pelaku kriminal juga sebagai upaya memperlancar pergerakan lalu lintas barang maupun orang, sehingga semua dalam keadaan selamat”, ucap Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Memberikan Rasa Aman Bhabinkamtibmas Tembok Bersama Pecalang Amankan Kegiatan Upacara Agama

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *