TNI-Polri Melawi Pastikan Situasi Kamtibmas Tetap Kondusif Adakan Patroli Bersama

Rabu, 13 Juni 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Polda Kalbar Polres Melawi – Jajaran Kepolisian Resort (Polres) Kabupaten Melawi, meningkatkan patroli bersepeda untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat mengisi rangkaian ibadah puasa bulan Ramadhan dan menyambut hari raya Idul Fitri 1439 H/2018 M.

Kapolres Melawi AKBP, Ahmad Fadlin S.IK, M.Si, melalui AKP Aang Parmana, Selasa (12/6/2018), mengatakan, patroli bersepeda personel Polres sebagai pelaksanaan tugas rutin kepolisian untuk menjaga situasi kondusif kamtibmas wilayah hukum Polres Melawi.

Polres Melawi melaksanakan patroli sepeda sinergis bersama instansi terkait untuk pantau arus lalin di seputaran pasar Nanga Pinoh yang menjelang H-3 tampak ramai, dan hal ini dilaksanakan dengan patroli bersepeda lebih mudah dan cepat untuk mencapai titik-titik kemacetan yang sudah mulai terasa menjelang hari lebaran, dimana mobilisasi masyarakat yang berbelanja sangat ramai di seputran pasar Nanga Pinoh ini.

Baca Juga:  Moh. Amir Fahrudin: Opo iki Seng Jenenge Wit Pendowo Limo Tumbuh Subur Neng Tepi lautan

Selain patroli sepeda, pihak kepolisian dalam mengurai dan mengantisipasi kelancaran lalu lintas melakukan rekayasa lalu lintas di seputaran Tugu Juang, dimana menutup beberapa ruas jalan dan gatur agar arus lalu lintas bisa berjalan dengan lancar demi kenyamana masyarakat penguna jalan,” jelasnya.

Baca Juga:  Miliki Shabu, AG Diciduk Satresnarkoba Kota Tangerang

Aang Parmana menyebut, sebanyak 10 personel Polres Melawi dengan bersepeda dan 10 pesonil yang berjalan kaki melakukan patroli keliling di pusat-pusat kota dan tempat keramaian untuk mewujudkan kamtibmas yang kian kondusif.

“Selama pelaksanaan ibadah puasa Ramadhan 1439 Hijriah saya merasakan toleransi hubungan antar umat beragama sangat terasa di lingkungan,” jelasnya.

Aang Parmana berharap keharmonisan hidup di tengah masyarakat yang sudah terjalin bagus harus dapat dipertahankan, sehingga menjadi contoh daerah lain dalam perwujudan toleransi kerukunan antar umat beragama.

Baca Juga:  Kepala Desa Liman Benawi Kabur Saat Didatangi Media

Ia mengajak semua elemen warga agar senantiasa dapat menjaga kamtibmas di lingkungan yang kondusif sehingga semangat kerukunan umat beragama yang telah terjalin tetap terjaga dengan baik.

Satuan aparat keamanan Polri dan TNI, menurut Kasat Lantas AKP Aang Parmana, terus mengimbau warga harus menjaga hubungan harmonis antar umat beragama dengan saling menghormati dan menghargai untuk menjalankan ibadah sesuai keyakinan.

“Kamtibmas harus terpelihara dengan nyaman sehingga mendukung setiap program pembangunan pemkab untuk mewujudkan visi misi Bupati Melawi bangkit mandiri untuk perubahan,” jelasnya. (Alex)

Berita Terkait

Nurul Alfida Fakultas Hukum UBB Angkat Bicara Soal Pengamen Di Jalanan
“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia
Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau
SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 12:25 WIB

Nurul Alfida Fakultas Hukum UBB Angkat Bicara Soal Pengamen Di Jalanan

Minggu, 17 November 2024 - 11:57 WIB

“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia

Minggu, 17 November 2024 - 11:09 WIB

Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Berita Terbaru