Tingkatkan Sinergitas TNI-POLRI, Polres Aceh Tamiang Melaksanakan Olah Raga Bersama

Kamis, 8 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dengan Kodim 0117/Aceh Tamiang Dan Batalyon Infanteri Raider Khusus 111/Karma Bhakti

Aceh |Detikkasus.com -Dalam rangka menyambut hari bhayangkara ke 77 polres aceh tamiang Polda Aceh meningkatkan Sinergitas TNI-POLRI dengan melaksanakan senam bersama antara polres aceh tamiang Bersama Kodim 0117 / Aceh Tamiang dan Batalyon Infanteri Raider Khusus 111/Karma Bhakti di lapangan parama sat-wika mapolres aceh tamiang kamis 08/06/2023 pukul.08.00.wib

Baca Juga:  Personel Sat-Lantas Polres Aceh Tamiang Laksanakan Patroli Secara Dialogis

Senam bersama tersebut diikuti oleh seluruh anggota polres aceh tamiang dan personil Kodim 0117/aeh tamiang serta personel Batalyon Infanteri Raider Khusus 111/Karma Bhakti mulai pukul 08.00 wib.

Sebelum melaksanakan senam bersama, ratusan personel TNI-Polri melaksanakan apel pengecekan kemudian dilanjutkan dengan pemanasan dan senam bersama.

Kapolres aceh tamiang Muhammad Yanis, S.I.K, M.H. mengatakan “menyambut baik kegiatan senam bersama tersebut. Selain itu, dengan tubuh yang bugar, menurutnya kebersamaan dan kekompakan antar sesama akan terjaga dengan baik.

Baca Juga:  Dinas Pendidikan Humbahas beda Pendapat dengan Kepsek tentang Biaya Koran di Sistem SSH

Olahraga ini menyehatkan. Ini juga perlu kita lakukan bersama-sama, karena TNI-Polri adalah pengabdi masyarakat, harus kompak, harus sinergis, dan juga harus menjadi contoh yang baik bagi masyarakat kabupaten aceh tamiang. ungkap kapolres.

Kapolres menambahkan, “Selama ini hubungan Polres Aceh Tamiang dengan Kodim 0117 / Aceh Tamiang dan Batalyon Infanteri Raider Khusus 111/Karma Bhakti sudah terjalin dengan harmonis, maka itu kita lebih tingkatkan lagi dengan melaksanakan senam bersama yang melibatkan seluruh personil.

Baca Juga:  Rayakan Kelulusan, Polsek Sekadau Hilir Larang Siswa Konvoi di Jalan

Lebih lanjut Kapolres Menjelaskan, hendaknya kegiatan ini terus berlanjut, sehingga dengan terjalinya sinergitas TNI-POLRI, Pemerintahan Kabupaten Aceh Tamiang menjadi semakin maju.”tutur kapolres aceh tamiang.

(AS.25)

Berita Terkait

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit
Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak
Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024
Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah
Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok
Pj Bupati Cirebon terima Audiensi Serikat Buruh bahas Mekanisme Penetapan Upah Minimum 2025
Bappelitbangda Kabupaten Cirebon gelar Anugerah Lomba Inovasi 2024
Pemkab Cirebon Fokus Kembangkan Sektor Gula dan Wisata Edukasi

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 21:15 WIB

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 22 November 2024 - 11:20 WIB

Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak

Jumat, 22 November 2024 - 10:50 WIB

Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah

Kamis, 21 November 2024 - 10:36 WIB

Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB