Tingkatkan Kamtibmas Saat Pandemi, Walikota Maidi Berikan Arahan Kepada Forkopimcam Manguharjo Kota Madiun

Senin, 31 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOTA MADIUN I detikkasus.com – Walikota Madiun Drs. H. Maidi, SH, MM, M.Pd menghadiri sekaligus membuka kegiatan Rapat Koordinasi peningkatan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Rakor Kamtibmas) Tingkat Kecamatan Manguharjo di Kantor Kecamatan Manguharjo Kota Madiun, Senin (24/05/2021).

Rakor tersebut dihadiri oleh tiga pilar di wilayah Kecamatan Manguharjo. Termasuk tokoh agama, tokoh masyarakat, LPMK, dan perwakilan perguruan pencak silat yang ada di wilayah Kecamatan Manguharjo.

Baca Juga:  Kapolsek Seririt Pimpin Langsung Pelaksanaan Giat Razia Ranmor

Rapat koordinasi ini membahas mengenai pentingnya peningkatan keamanan dan ketertiban masyarakat khususnya di masa pandemi Covid-19. Selain itu juga bertujuan guna meningkatkan jalinan koordinasi dan keterpaduan antara kecamatan dengan pemerintah kota dan sebagai upaya evaluasi pelaksanaan tugas, dalam pemeliharaan stabilitas keamanan, ketertiban umum dan ketentraman masyarakat secara menyeluruh di Kota Madiun.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Sambangan Tatap Muka dengan Warga Sampaikan Himbauan

Dalam sambutannya Wali Kota Madiun mengatakan, bahwa tercapainya ketertiban dan keamanan yang bagus tentunya peran serta elemen masyarakat sangat dibutuhkan. Dengan selalu berkomunikasi dan berkordinasi agar permasalahan yang ada cepat teratasi.

“Keamanan serta ketertiban sangat penting dalam kehidupan masyarakat, maka kita harus menjaganya bersama-sama,” tandasnya.

Baca Juga:  Bupati Mundjidah Wahab Pimpin Apel Melepas Sekdakab Jombang Yang Pindah Tugas

Lebih lanjut, wali kota juga mengimbau kepada masyarakat Kota Madiun untuk senantiasa selalu menaati aturan yang telah ditetapkan oleh pemerintah. Hal tersebut tentunya untuk menjaga kestabilan keamanan ketertiban bersama khususnya di tengah pandemi covid-19 saat ini.

“Instruksi yang telah diberikan oleh pemerintah kepada masyarakat harus dijalankan. Hal tersebut semata-mata untuk kepentingan masyarakat juga,” tandasnya. (Adv/Fad)

Berita Terkait

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.
Kadis Kominfo Mewakili Pj. Bupati Menghadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Ruang Jurnalis Nusantara (DPC RJN) Tanggamus.

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Kamis, 26 September 2024 - 19:06 WIB

Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB