Tingkatkan Kamtibmas Aman Dengan Menggelar Razia

Senin, 9 April 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Dalam menjaga ketertiban berlalu lintas, hari Minggu, 8 April 2018, pukul 20.05 – 20.45 wita, Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng dipimpin perwira Pengawas Iptu Putu Widnyana, menggelar razia Kendaraan.

Kegiatan razia ini telah dilaksanakan di depan kantor Polsek Gerokgak
Seluruh kendaraan yang melalui jalan tersebut di periksa oleh polisi, baik itu kendaraan roda dua maupun roda empat.
Masing-masing kendaraan disuruh menepi untuk dicek kelengkapannya oleh petugas kepolisian yang bertugas.

Baca Juga:  Polsek Prambon Punya Pelatihan Uji Praktek SIM Kendaraan Bermotor

Beberapa hal yang dicek polisi yakni Surat Izin Mengemudi (SIM) dan Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK), dan juga kelayakan kendaraan, diperiksa pula TO barang-barang berbahaya seperti senjata tajam, bahan peledak, Narkoba, miras dan juga orang yg dicurigai atau mencurigakan.dalam kegiatan razia kali ini tidak ditemukan pelanggaran dan tidak ditemukan TO barang-barang berbahaya seperti senjata tajam, bahan peledak, Narkoba, miras dan juga orang yg dicurigai atau mencurigakan.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Subuk Hadiri Rapat Pleno Daftar Pemilih Pemilu Legislatif Hasil Pemutakhiran Data

Kapolsek Gerokgak Kompol Ketut Relo Kusada ketika dikonfirmasi menjelaskan “Kegiatan razia secara rutin dilaksanakan yang bertujuan agar pengendara dan pengemudi untuk tertib lalulintas serta untuk menjaga situasi tetap aman” , terang Kompol Ketut Relo Kusada.(Ryu)

Baca Juga:  Kabur Saat Digerebek, Dua Pelaku Judi Sabung Ayam di Sidrap Berhasil Ditangkap | Reporter : Zainul Arifin

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Kamis, 7 November 2024 - 06:57 WIB

PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB