Tim Masako Optimis UAS Katamso menang 85 Persen

Minggu, 25 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjab Barat l Detikkasus.com – Membara di kalangan warga RT 10, Kelurahan Tungkal II, Kecamatan Tungkal Ilir. Warga yang tergabung dalam Posko Massa Anwar Sadat-Katamso (Masako) secara resmi menyatakan sikap siap mendukung dan memenangkan pasangan UAS-Katamso dalam Pilkada Tanjab Barat 2024-2029, Minggu (25/08/24).

Ketua Posko Masako, Bayu Rezky Ardianto, menyampaikan bahwa dukungan ini lahir dari keyakinan warga terhadap kepemimpinan UAS-Katamso yang dinilai telah membawa banyak perubahan positif di Tanjab Barat.

Baca Juga:  Dua Warga Pacet Rikadi & Wariman Di Laporkan NGO HDIS.

“Kami di RT 10 Kelurahan Tungkal II telah melihat dan merasakan secara langsung bagaimana UAS-Katamso membawa perubahan yang signifikan bagi daerah ini. Kepemimpinan beliau telah terbukti mampu mewujudkan program-program yang bermanfaat bagi masyarakat, dan kami ingin memastikan bahwa program BERKAH ini bisa terus dilanjutkan,” ujar Bayu.

Baca Juga:  Anggota Dewan Kaur, Menerima Tunjangan Perumahan

Bayu juga menekankan bahwa dukungan dari warga RT 10 bukan hanya sekadar dukungan politik, tetapi juga bentuk harapan agar Tanjab Barat dapat terus maju dan berkembang di bawah kepemimpinan UAS-Katamso. “Kami siap bekerja keras untuk memenangkan UAS-Katamso. Ini bukan hanya soal memilih pemimpin, tetapi juga soal masa depan Tanjab Barat yang lebih baik,” tegasnya.

Baca Juga:  Terapkan Disiplin dalam Bekerja Utamakan Pelayan Publik, Pemkab MoU dengan PN Kuala Tungkal

Posko Masako di RT 10 ini, lanjut dia, diharapkan akan menjadi salah satu kekuatan utama dalam memenangkan UAS-Katamso. “Mengingat antusiasme dan semangat warga yang begitu tinggi untuk melanjutkan Tanjab Barat BERKAH pada periode 2024-2029,” demikian katanya.

Penulis : Ben

Berita Terkait

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit
Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak
Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024
Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah
Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok
Pj Bupati Cirebon terima Audiensi Serikat Buruh bahas Mekanisme Penetapan Upah Minimum 2025
Bappelitbangda Kabupaten Cirebon gelar Anugerah Lomba Inovasi 2024
Pemkab Cirebon Fokus Kembangkan Sektor Gula dan Wisata Edukasi

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 21:15 WIB

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 22 November 2024 - 11:20 WIB

Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak

Jumat, 22 November 2024 - 10:50 WIB

Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah

Kamis, 21 November 2024 - 10:36 WIB

Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB