Tim Gugus Tugas Laksanakan Penyemprotan Disinfektan Di Kota Telukdalam

Kamis, 2 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nias Selatan | Detikkasus.com

Upaya keseriusan pencegahan Virus Corona, Pemerintah Kabupaten Nias Selatan melalui Tim Gugus Tugas Pencegahan Covid-19 bersama Polres Nias Selatan melakukan Gerakan Serentak dan Masif penyemprotan cairan disinfektan di sekitar wilayah Kota Telukdalam, (31/3).

Bupati Nias Selatan Dr. Hilarius Duha, SH.,MH bersama Forkopimda, Kepala Perangkat Daerah (KPD) dan Camat Telukdalam Doinisius Wau, SE.,MM turut memantau Tim yang terdiri dari Pemkab Nias Selatan, TNI dan Polres melakukan penyemprotan cairan disinfektan.

Baca Juga:  Cakades Eho Orahili No. 4 Ungkapkan Visi Misi Untuk Kemajuan Desa 

Penyemprotan ini dimulai dari depan Rumah Dinas Bupati Nias Selatan, kemudian Jalan Diponegero, Jalan Ahmad Yani, Pelabuhan lama kemudian menuju jalan Imam Bonjol, Dermaga Teludalam dan beberapa lokasi lainnya.

Baca Juga:  Danramil Kemlagi Kapten Inf Eko Wahyudi Hadiri Acara Pembagian Takjil Dan Buka Bersama

Pada kegiatan bersamaan Bupati Nias Selatan bersama Forkopimda membagikan masker kepada warga yang melintasi simpang lima Telukdalam di jalan Diponegoro.

Bupati Nias Selatan menyampaikan pembagian masker ini merupakan bentuk upaya lanjutan Pemerintah Daerah dalam mensosialisasikan penanganan pencegahan penyebaran wabah Covid-19 kepada masyarakat.

Baca Juga:  Tim Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Ponorogo Lolos KBMI 2019

“Pencegahan penyebaran wabah Covid-19 ini merupakan upaya kita bersama dan semua pihak serta diharapkan agar selalu mengikuti himbauan dan aturan pemerintah dalam pencegahan Virus Corona ini”, harap Bupati Nias Selatan.

(Supardi Bali)

Berita Terkait

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan
Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi
Waka Polda Aceh Hadiri Syukuran HUT Ke-79 Korps Brimob Polri Tahun 2024

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 10:55 WIB

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 November 2024 - 10:54 WIB

Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB