Tidak Pernah Berhenti Berikan Penyuluhan Dan Pembinaan Kamtibmas Kepada Warga Binaan

Kamis, 27 Desember 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – berbagai upaya dilakukan agar situasi desa aman, seperti yang dilakukan pada Hari ini Kamis tanggal 27 Desember 2018, Pukul 11.00 Wita, Bhabinkamtibmas Desa Pemuteran Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng,

Baca Juga:  Dengan Pam Jalur Arus Lalin Bhabinkamtibmas Ds Joanyar Amankan Kegiatan Warga Binaanya

Aiptu I Made Mahendra melaksanakan Sambang di Desa Pemuteran, Kec. Gerokgak, Kab Buleleng.

Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan kamtibmas kepada warga untuk selalu meningkatkan Keamanan di wilayahnya, Bhabinkamtibmas mengajak Warga untum mengaktifkan kembali Pos Kamling yang ada di tingkat Banjar dinas, yang mana dengan melalui Siskamling Keamanan akan dapat terpelihara dengan baik, dan perlu kesadaran Masyarakat untuk ikut bersama-sama mewujudkan situasi Lingkungan aman.
Demikian pula melalui Siskamling akan dapat meminimalisir bahkan dapat mencegah ancaman gangguan Kamtibmas, menjelang Pelaksanaan Pilpres dan Pileg 2019, agar tetap aman damai dan sejuk

Baca Juga:  Rutan Kelas I Bandung Laksanakan Kunjungan Advokat Berbasis Digital

Kapolsek Gerokgak
Kompol Made Widana, S. H, memberikan konfirmasi “Bhabinkamtibmas selalu memberikan penyuluhan dan pembinaan, kehadiran Bhabinkamtibmas di desa binaan dapat ciptakan rasa aman,” ungkap Kapolsek.

Baca Juga:  Banjir Lumpur Landa Ulu Barumun, Team Reaksi Cepat Polres Palas, BPBD dan Tagana Dinsos Bantu Korban.

Berita Terkait

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024
Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2
Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:09 WIB

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Rabu, 20 November 2024 - 21:18 WIB

Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB