Tersandera Status Kepemilikan Tanah, Satu Ruang Dibagi Menjadi Dua Kelas Akibat Rusak Berat, Reporter Hernandi K S.Sos M.Si

Rabu, 15 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Indonesia – Propinsi Jawa Timur – Kabupaten Sampang, detikkasus.com – SDN 4 Gulbung Kecamatan Pengarengan Sampang Madura terpaksa membagi satu ruangan menjadi dua kelas

Pasalnya satu unit bangunan sekolah yang berisi tiga kelas mengalami rusak berat berupa atap bangunan sudah rapuh bahkan ada yang sudah ambruk

Berdasar informasi yang diterima reporter DK/JK rabu 15/11 kondisi itu sudah puluhan tahun, sampai sekarang proses belajar mengajar berlangsung dengan membagi ruang kelas

Baca Juga:  Nobar bareng Ibu ibu DPRD Sidoarjo Saksikan "Jalita sejuba"

Saat di konfirmasi rabu 15/11 Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Sampang Jupri Riyadi mengaku sudah lama ada upaya renovasi namun ada salah satu warga yang mengklaim memiliki tanah tidak memperbolehkan

Bahkan saat itu melalui mediasi Tokoh masyarakat setempat sekolah tersebut akan di bangun dari anggaran APBN, tetapi ketika hendak di kucurkan pihak yang mengklaim memiliki tanah menolak sehingga dana tersebut di alihkan ke Daerah lain
“Ada warga yang mengaku memiliki dokumen kepemilikan tanah dan orang tersebut menuntut ganti rugi terhadap Pemkab,” ujar Jupri Riyadi

Baca Juga:  Wow, Pelaku Pencurian Dengan Kekerasan tertangkap Di Luar Provinsi.

Ditegaskan Pemerintah tidak bisa mengeluarkan ganti rugi tanpa ada proses gugatan yang di putuskan melalui keputusan Pngadilan

Baca Juga:  RAHIMA: PERAN PKK HENDAKNYA MEMBERIKAN KETELADANAN

Jupri Riyadi mengaku dilema, disatu sisi sangat priharin dengan kondisi belajar mengajar siswa dan di sisi yang lain tidak bisa mengupayakan renovasi karena tidak di perbolehkan oleh warga

Namun Ia akan terus mencoba untuk melakukan pendekatan supaya permasalahan segera selesai dan siswa menjalankan proses belajar mengajar dengan tenang. (Her)

Berita Terkait

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI
Kasus Judol Di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Selasa, 5 November 2024 - 21:56 WIB

Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan

Selasa, 5 November 2024 - 21:17 WIB

Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terbaru