Terbaring Lumpuh Belasan Tahun, Warga Desa Bua Butuh Uluran Tangan | Detik Kasus Sinjai.

Rabu, 15 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sinjai, Detikkasus.com – Muhaerah (50) mengalami kelumpuhan sejak belasan tahun yang lalu dan hanya bisa terbaring dengan kondisi yang memprihatinkan di Dusun batang, Desa Bua, Kecamatan Tellulimpoe, Kabupaten Sinjai, sehingga membutuhkan uluran tangan.

Muhaerah hidup bersama dengan ponakannya di rumah kayu separuh reyok, mereka berjuang hidup di bawah garis kemiskinan, saudaranya sudah meninggal semua hanya ponakan yang masih duduk di bangku SMP yang membantu mengurusi dirinya

Baca Juga:  Polres Malang - Tahanan Juga Manusia.

Kondisi rumah kayu tersebut juga tidak dilengkapi dengan kamar mandi, sehingga muhaerah yang tidak bisa berjalan sering kali buang air kecil dan buang air besar di tempat tidurnya .

Baca Juga:  Bhabin Ularan Cek Tkp Pencurian di Kantor Bumdes Ularan

pemerhati warga lansia dan cacat tellulimpoe (Lukman) mengaku mendapat laporan dari warga terkait dengan kondisi yang memprihatinkan Muhaerah yang membutuhkan uluran tangan para dermawan.

Menurutnya pemenuhan kebutuhan pokok seperti makan dan minum belum bisa dipenuhi karena muhaerah hanya mengharap belas kasih dari tetangga dan keluarga yang sesekali memberikan uang tuk menyambung hidupnya
Kami akan komunikasikan dengan Dinas Kesehatan dan BPJS Cabang Sinjai serta Dinas Sosial, agar mendapatkan perhatian yang serius,” tutup Lukman. ( Akmal )

Baca Juga:  Halal Bihalal Keluarga Besar Majelis Dikdasmen PCM Randublatung Dengan Tema "Kita Tingkatkan Loyalitas Bermuhammasiyah"

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru