Tekan Angka Kriminalitas Unit Sabhara Tingkatkan Patroli ke Dermaga Pelabuhan Celukan Bawang

Jumat, 18 Mei 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali- Polres Buleleng , detikkasus.com – Polsek Kawasan Laut Celukan Bawang jajaran Polres Buleleng,Pawas Aiptu Made Maharta dan anggota Polsek Celukan Bawang lakukan patroli dialogis dengan satpam pelabuhan guna peningkatan keamanan di Dermaga pantau kegiatan bongkar muat.

Sehubungan dengan hal tersebut diatas maka diadakan patroli dialogis pada hari Jumat tanggal 18 Mei 2018 pukul 12.00 Wita di pimpin Pawas Aiptu Made Maharta beserta personil Polsek Kawasan laut Celukan Bawang dilakukan patroli dialogis di Dermaga Pelabuhan dengan satpam pelabuhan guna peningkatan keamanan sambil pantau kegiatan bongkar muat guna terwujudnya keamanan dan kenyamanan.

Baca Juga:  Polsek Sukorejo Bersama Koramil Sukorejo Serta Pemdes Kedung Banteng Gelar Operasi Yustisi Bersama

Dari hasil patroli ini berhasil menekan angka kriminalitas di wilayah kawasan laut Celukan Bawang dan pengawasan area pelabuhan tetap dilaksanakan agar situasi kondusif tetap terjaga sehingga tindakan kriminal dapat dicegah sejak dini.

Baca Juga:  Gelar cipta kondisi Polresta pekanbaru amankan pria pembawa inex, Detik Kasus Riau.

Dengan adanya patroli dialogis tersebut tidak ditemukannya pelaku kejahatan masuk pelabuhan dan mencegah ruang lingkup pelanggaran lainnya , apabila ada akan ditindak tegas oleh petugas, dalam hal ini Target Oprasi barang dan orang serta narkoba , handak tidak di ketemukan serta situasi dalam keadaan aman.

Baca Juga:  Kanit Provos Polsek Busungbiu Pantau Pelaksanaan Kegiatan Pengamanan Jalur Lalulintas Pagi di Simpang Boketan

Kapolsek Kawasan Laut Celukan Bawang Akp I Gusti Putu Arnata, setelah di konfirmasi menyatakan bahwa” Kegiatan patroli rutin ke dermaga dilaksanakan oleh Anggota Polsek Kawasan Laut Celukan Bawang guna mencegah pelaku kejahatan dan barang berbahaya masuk ke pelabuhan laut Celukan Bawang serta menekan angka kriminalitas agar tercipta situasi yang aman dan kondusif. ” Tegas Kapolsek(Ryu)

Berita Terkait

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI
Kasus Judol Di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Selasa, 5 November 2024 - 21:56 WIB

Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan

Selasa, 5 November 2024 - 21:17 WIB

Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terbaru