Tangkal Radikalisme, Kapolsek Sukorejo Bekali Anggota Paskibraka.

Senin, 5 Agustus 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

PONOROGO I detikkasus.com – Polres Ponorogo Guna pencegahan dan pengawasan terhadap masuknya penyebaran paham radikalisme di wilayah Kecamatan Sukorejo, Kapolsek Sukorejo Akp Beny Hartono, S.H memberikan pemahaman bahaya Radikalisme kepada para anggota Paskibraka Kecamatan Sukorejo, Senin (5/8/2019).

Kapolsek Sukorejo, AKP Beny Hartono, SH mengingatkan Kepada para anggota Paskibraka akan bahaya paham radikalisme yang sangat menyesatkan sehingga dapat melakukan perbuatan yang melanggar hukum serta dapat memecah belah persatuan dan kesatuan bangsa.

Baca Juga:  Kapolsek Ponorogo Ajak Kepala Kelurahan Bersama - Sama Jaga Kamtibmas

“AKP. Beny Hartono, S.H juga mengatakan sekelompok orang yang menginginkan terjadinya perubahan drastis di bidang sosial politik, dengan menghalalkan segala cara, dari pemaksaan kehendak sampai pada tindakan kekerasan, merupakan salah satu ciri dari para teroris yang harus kita waspadai.

Baca Juga:  Woww Ponorogo Marak Pelajar Hamil

“Mari kita bersatu bersama-sama menjaga diri kita masing-masing serta lingkungan tempat tinggal kita jangan sampai aliran Radikalisme masuk dan memecah belah persatuan kesatuan bangsa, “Ajak AKP Beny Hartono.

Baca Juga:  KODIM 0802/PONOROGO DI MASJID AL ALMUTTAHIDAH GELAR ISRO' MI'ROJ

Pada kesempatan itu juga Kapolsek Sukorejo memberikan motivasi kepada para anggota Paskibraka agar tetap semangat dalam berlatih sehingga pada saat Pelaksanaan HUT RI ke 74 dapat berjalan lancar ”. Ujarnya. (Handry/Anang Sastro).

Berita Terkait

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi
Waka Polda Aceh Hadiri Syukuran HUT Ke-79 Korps Brimob Polri Tahun 2024
Hari Ini Truk Tambang Mulai Beraktivitas Usai Penghentian Sementara, Tindak Tegas Bila Melanggar
DPD GWI Jateng, Mulai Membentuk Kepengurusan DPC Di Berbagai Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.

Jumat, 15 November 2024 - 21:26 WIB

80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.

Jumat, 15 November 2024 - 21:25 WIB

SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi

Berita Terbaru