Tanam Padi Sembari Panen Lele, Ibas Serahkan Bantuan Bagi Petani Ponorogo

Rabu, 9 Mei 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Propinsi Jawa Timur – Kabupaten Ponorogo – Saat mengunjungi Desa Lengkong, Kecamatan Sukorejo, Ponorogo pada Rabu (9/5/2018), Edhie Baskoro Yudhoyono berinteraksi dengan petani di desa tersebut.

Tidak segan segan, Ibas, panggilan akrabnya turun langsung ke tengah sawah untuk menebar pupuk bersama petani dan jajaran pengurus Partai Demokrat Kabupaten Ponorogo.

Baca Juga:  Bupati LIRA Kampar Berharap Tak Ada Kerusuhan Selama Proses Persidangan Gugatan Pilpres di MK

Saat memberi sambutan dihadapan masyarakat Desa Lengkong, Ibas menyatakan bahwa ketahanan pangan harus dilakukan. “Untuk itu kita harus peduli kepada para petani dengan harapan hasil panen akan lebih melimpah,” terang politisi Partai Demokrat ini.

Menurutnya, jika produksi pertanian melimpah maka kita tidak perlu import dan menggunakan produksi petani kita sendiri.

Baca Juga:  JADIKAN SISWA YANG PUNYA MENTAL DAN BERKARAKTER BAIK, PG/TK ALAM ISLAM HARAPAN PERTIWI ADAKAN DRUM BAND DAN PERLOMBAAN.

“Fraksi Partai Demokrat DPR RI akan terus memperjuangkan nasib petani, pemuda dan terus mengawal kebijakan pemerintah di bidang bidang yang strategis dan menyentuh secara langsung kepada masyarakat,” papar Ibas yang juga anggota Komisi X DPR RI ini.

Dalam kesempatan tersebut Ibas memberikan bantuan alat pertanian, alat olah raga serta meninjau secara langsung produk unggulan desa setempat dan sempat mencicipi kue cucur yang merupakan kue khas desa tersebut.

Baca Juga:  Hadiri Gelar Budaya, Ibas Disambut Ribuan Warga Ponorogo

Warga Desa Lengkong pun sangat antusias mengikuti kegiatan karena ada undian yang hadiahnya berupa sepeda, hand phone dan lainnya, selain itu, seni gajah gajahan juga memberikan hiburan bagi masyarakat yang hadir dalam kegiatan tersebut. (MUH NURCHOLIS)

Berita Terkait

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI
Kasus Judol Di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Selasa, 5 November 2024 - 21:56 WIB

Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan

Selasa, 5 November 2024 - 21:17 WIB

Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terbaru