Tanah Datar Terima Penghargaan WTP Lima Kali Berturu-Turut

Rabu, 26 September 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 


TANAH DATAR | Detikkasus.com – Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat, Murni Lima kali berturut-turit meraih penghargaan dengan predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) Hal ini terbukti  dalam pelaporan keuangan pemerintah yang diberikan oleh Menteri Keuangan RI Sri Mulyani Indrawati.

Bupati Tanah Datar, Irdinansyah Tarmizi saat dikonfirmasi di ruang keejanya, mengatakan penghargan tersebut tidak terlepas dari usaha dan komitmen bersama agar APBD daerah dapat dikelola dengan baik dan dapat dipertanggungjawabkan melalui sebuah laporan keuangan, “Berkat usaha bersama maka laporan keuangan dapat disusun dengan memakai prinsip transparansi, efisiensi, efektifitas, akuntabilitas dan partisipatif mengacu pada standar akuntansi pemerintah,” katanya.

Baca Juga:  Pawas Berikan APP Dalam Rangka Pelaksanaan Tugas

Irdinansyah juga menyebutkan, penghargaan WTP Murni lima tahun berturut-turut ini merupakan prestasi tersendiri bagi Tanah Datar dan di Sumbar adalah satu-satunya kabupaten/kota yang memperoleh WTP Berturut-turut. Dan itu menjadi kebanggaan tersendir bagi Kabupaten Tanah Datar dan seluruh masyarakatnya ungkap Iersinansyah dengan rasa bangga.

Baca Juga:  Bupati Kampar Fasilitasi penyelesaian permasalahan Antara PT. Inti Kamparindo Sejahtera (PT. IKS) dengan masyarakat Desa Danau Lancang Tapung Hulu.

Peraihan WTP tersebut, menurut dia dapat dijadikan motivasi dan sebagai bahan evaluasi dalam menyusun perencanaan ke depannya, mana yang baik dapat dilanjutkan, dan yang kurang maka perlu dievaluasi dan bahkan dihentikan.

Selain itu ke depannya Irdinansyah juga mengharapkan agar pengelolaan dana desa harus semakin baik dan akuntabel serta mengacu standar akuntansi pemerintah.
“Ke depannya segenap jajaran pemerintah daerah diharapkan terus meningkatkan kinerja, dan secara konsisten menerapkan pengadministrasian berbasis elektronik,

Baca Juga:  Pejabat Kepala Desa Ujunggebang, Siap Jaga Kondusifitas Pilkades

Sebelumnya pada Kamis (20/9) Bupati Irdinansyah Tarmizi menerima penghargaan tersebut dari Mentri Keuangan RI, Sri Mulyani saat mengikuti Rapat Kerja Nasional Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Pemerintah Tahun 2018 di Gedung Dhanapala Kementerian Keuangan Jakarta……(Tim).

Berita Terkait

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.
Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa
Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu
Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”
Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas
Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara
GTT Bantah Pembayaran Honor Di Potong Dan Di Politisi, Vika Liondry : Itu Tidak Benar

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 17:10 WIB

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 November 2024 - 14:20 WIB

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 November 2024 - 11:49 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas

Berita Terbaru

Uncategorized

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:10 WIB

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB