Tanah Datar Raih Medali Perak Pertama Di Cabang Angkat Berat

Senin, 19 November 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pariaman, Sumatera Barat |  Detikkasus.com – Setelah beberapa kali cabor kontingen Tanah Datar tampil di arena Porprov Padang Pariaman, akhirnya ‘Dewi Fortuna ‘ mampir juga  ke pangkuan kontingen Tanah Datar dengan ‘ memecah rekor’ Medali Perak ‘ yang dicetak atlit angkat berat Fransiska Rahayu, Kelas 48 KG Putri.
Sedangkan, Medali Emas pada kelas yang sama digondol Tim kabupaten Sijunjung dan perunggu diraih kabupaten Solok ” Medali perak langsung diserahkan PASI Sumbar di tempat, SMAN 1 Ka mpung Dalam Padang pariaman”, sebut Ketua cabor angkat berat Yulnizar tanpa menjelaskan siapa nama pejabat yang menyerahkan.
Dalam keterangan terpisah Ketua umum Koni Tanah Datar  Doni Eka Putra didampingi Ketua harian Koni Zulkifli Bahri mendapat informasi, betul-betul gembira dan mengucapkan selamat kepada peraih medali perak Fransiska Rahayu.
Ketua Doni juga mengharapkan kepada para atlit lain bisa meraih medali-medali lain terutama medali Emas yang bonusnya mencapai Rp 30 juta. ” Medali perak dari angkat berat kelas 48 kg putri yang digaet Fransiska Rahayu merupakan Medali perdana yang perlu diapresiasi “, tekan Doni E Putra.
Khusus cabor takraw, tutur Doni Eka Putra akan berlaga nomor tim putri, Senin (19/11) sore dengan tim putri Padang, karena ada  masalah wasit dengan panitia maka pertangingan ditunda selasa (20/11) besok …Tim

Baca Juga:  Polsek Sukasada Gelar Personil Laksanakan Rutinitas Pengamanan Lalulintas di Objek Wisata Selfi Wanagiri

Berita Terkait

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI
Kasus Judol Di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Selasa, 5 November 2024 - 21:56 WIB

Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan

Selasa, 5 November 2024 - 21:17 WIB

Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terbaru