Sunatan Massal bersama LSM GMPAR yang Digerakkan oleh Ketua DPP Indramayu Ratno ST

Rabu, 26 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indramayu l Detikkasus.com –  Acara Sunatan massal yang diselenggarakan oleh LSM(Lembaga Swadaya Masyarakat)GMPAR (Gerakan Membangun Peduli Aspirasi Rakyat) berjalan sukses dan lancar yang dilaksanakan di GOR singalodra sindang Indramayu Rabu (26/06/2024).

Acara Sunatan massal tersebut dihadiri oleh perwakilan pemerintah daerah Indramayu melalui baznas, dinas kesehatan , dinas kesbangpol, instansi kepolisian,instansi kodim,LSM WN 88,club mortir(motor tiger),advokat H makali kumar(pembina GMPAR)dan team khitan HIPRAKSI(Himpunan Praktisi Khitan Seluruh Indonesia) Indramayu.

Baca Juga:  Melalui Kunjungan Bhabinkamtibmas Tukadmungga Rangkul Warga Sukseskan Pemilu 2019

Peserta Sunatan massal ada 15 anak semuanya putra aseli Indramayu.

Pelaksanaan sunat langsung dipantau oleh kepala dinas kesehatan pak wawan dan dari perwakilan baznas ibu aam dan kesbangpol pak rahmat.pada saat disunat anak-anak beragam ada yang nangis ada yang diam serta ada juga yang senang karena dapat bingkisan paket berupa Tas sekolah dan peralatan sekolah.sarung.dan amplop santunan khitan.

Baca Juga:  Tingkatkan Kemitraan dan Jaga Kamtibmas Bhabinkamtibmas Mengening Melaksanakan Kegiatan Kunjungan ke Warga Masyarakat

“Acara Sunatan massal ini pertama kali dilaksanakan dengan kemampuan kemandirian grup GMPAR sendiri.mudah-mudahan berjalan lancar, sukses dan semoga acara ini saya agendakan bisa setiap tahun dilaksanakan..Aamiin”ungkap ketua umum DPP GMPAR bpk Ratno suyatno St.

Baca Juga:  DPW MIO Jatim Ucap Selamat Raker 'Kebangkitan' FALOM, LSM & Ormas Mojokerto Didukung Bupati & Wabup Mojokerto

(Warsana)

Berita Terkait

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024
Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2
Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:09 WIB

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Rabu, 20 November 2024 - 21:18 WIB

Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB