Sukseskan Program Serapan Gabah, Babinsa Dampingi Penggilingan Padi Ke Bulog

Detikkasus.com | NO: PR / 1246 / IV / PENREM / 2018 – Lamongan-, Selain melakukan pembinaan kepada para petani untuk terus meningkatkan hasil produksi, Kodim 0812 Lamongan juga melaksanakan pendampingan Penggilingan gabah ke bulog melalui hasil panen mitra Primkop kartika suwoko kodim 0812 sebanyak 3 ton gabah. Jumat (27/04/18)

Baca Juga:  Kodim 0812 Lamongan Gelar Salat Gaib Bagi Korban KRI Nanggala 402

Program Serap Gabah Petani sangat membantu para petani agar harga gabah tidak terus anjlok pada masa panen. Dalam hal ini TNI Angkatan Darat bekerjasama dengan Bulog untuk menjaga kestabilan harga gabah. Para Babinsa turun ke lapangan untuk membantu petani mengecek dan monitoring hasil panen padi hingga penjualan gabah dari para petani.

Baca Juga:  Sekretaris Daerah Kabupaten Nias Selatan a.n Ir. Ikhtiar Duha, MM" ,, Mengucapkan Selamat Hari Pahlawan Yang Ke 74

Seperti yang dilakukan oleh Tim Sergap Kodim 0812 Lamongan bersama Bulog, dengan turun langsung melakukan serapan gabah lewat penggilingan padi. Kegiatan ini bertujuan untuk mensejahterakan masyarakat dalam Swasembada Pangan. Penrem 082/CPYJ ).

Baca Juga:  Wascek Pelabuhan PPI Sangsit Personil Polsek Sawan Perketat Pemeriksaan Cegah Penyusupan Teroris Lewat Jalu tikus

Authentifikasi :

Kapenrem 082/CPYJ, Mayor Caj (K) Candra Yuniarti, S.S

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *