Sukseskan KLA Satpol PP Minta Dukungan.

Jumat, 26 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Kabupaten Pelalawan – Satpol PP & Damkar Kabupaten Pelalawan, siap mendukung dan mensukseskan kota layak anak (KLA). Untuk meraih predikat agar Kabupaten Pelalawan sebagai KLA, diharapkan dukungan kepada pihak terkait.

Hal itu disampaikan oleh Kasatpol PP dan Damkar Kabupaten Pelalawan FE M.AP melalui Kabid Peraturan Perundang-undangan, Amperadi M.Si, didampingi Kasi Hubungan Antar Lembaga Suhil MH, Kamis sore (25/01/18) kepada awak media ini di kantornya.

Baca Juga:  Waspadai terjadinya Gangguan Kamtibmas Personil Opsnal Laksanakan Kring Serse Awasi Pengunjung

Hal ini dilakukan dalam rangka pemenuhan dasar dan perlindungan siswa. Dan juga untuk meminimalisir tingkat kenakalan siswa di sekolah terhadap keterlibatan siswa pada narkoba, perbuatan anarkis, tawuran, siswa bolos saat jam belajar mengajar, sekaligus juga menertibkan siswa pada penyeberangan zebra cross, imbuhnya.

Baca Juga:  Polda Jateng Tindak Tegas Ormas yang Meresahkan Dan Pelaku Kriminal

Amperadi menjelaskan, Kota layak anak akan kita lakukan disemua jenjang pendidikan se-Kabupaten Pelalawan.

Saat ini sudah ada 11 sekolah yang sudah menandatangani nota kesepakatan dan berita acara antara kasatpol pp & damkar dengan pihak sekolah. Sedangkan untuk pelaksanaannya nanti setelah Louncing oleh Bupati Pelalawan, ujarnya.

Dijelaskan lagi, sebanyak 11 sekolah yang sudah menandatangani MoU tersebut, diantaranya SD Negeri 03, SD Negeri 06, SD Negeri 07, SD Negeri 08. Kemudian SD Negeri 09, SD Negeri 012, dan SD Negeri Bernas.

Baca Juga:  Halal Bihalal Kapolres Bersama IPSI,FKPSB Ponorogo Untuk Jogo Ponorogo

Sedangkan tingkat SMP/SMA yaitu, SMP Negeri 01 Pkl Kerinci, SMP Negeri Bernas, SMA Negeri Bernas dan SMA Negeri 01 Pkl Kerinci. (Sona)

Berita Terkait

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.
Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa
Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu
Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”
Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas
Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara
GTT Bantah Pembayaran Honor Di Potong Dan Di Politisi, Vika Liondry : Itu Tidak Benar

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 17:10 WIB

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 November 2024 - 14:20 WIB

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 November 2024 - 11:49 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas

Berita Terbaru

Uncategorized

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:10 WIB

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB