Suasana Bahagia Open House Wagub Ria Norsan

Senin, 24 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pontianak I Detikkasus.com – Wagub Kalbar Ria Norsan bersama istri, Hj. Erlina tampak ceria menyambut kedatangan para tamu yang berkenan hadir pada acara open house yang digelar di kediaman beliau di Jalan P. Natakusuma Pontianak pada hari Senin (24/4/2023).

Tampak beberapa tokoh Kalbar yang hadir, Forkopimda Provinsi Kalbar tak terkecuali Gubernur Kalimantan Barat H. Sutarmidji beserta istri.

Baca Juga:  Oknum Pejabat Atr/Kantah BPN Kota Pontianak, Diduga Terlibat Sindikat "Mafia Tanah" Penerbitan SHM 1909 Tanpa Prosedur

Tak hanya itu, hadir pula mantan Gubernur Kalimantan Barat Cornelis, M.H., yang kini menjabat sebagai Anggota DPR RI utusan Dapil 1 Provinsi Kalimantan Barat.

“Tujuan open house kali ini, tak lain untuk menjalin silaturahmi, dimana pada tahun – tahun sebelumnya kita dilanda Pandemi Covid-19. Juga untuk memuliakan dan membahagiakan tamu yang datang, prinsip saya siapapun dia tamu adalah raja, insyaAllah akan kami layani dengan baik. insyaAllah semua tamu kami anggap spesial”, ungkapnya.

Baca Juga:  Danrem 121/Abw Buka Opster TNI di Wilayah Perbatasan

Terkait akhir masa jabatannya bersama Gubernur Sutarmidji, dirinya mengajak agar masyarakat lebih bijak dalam menentukan pilihannya nanti. Ia juga berharap agar siapapun yang terpilih nantinya berdampak positif bagi kemajuan dan pembangunan Provinsi Kalimantan Barat.

Baca Juga:  Semarak Pembukaan HDKD ke 77 Kanwil Kemenkumham Kalbar

“Terkait akhir masa jabatan kami dengan pak Gubernur Sutarmidji, kedepannya siapapun pemimpinnya kami berharap agar Kalbar tetap kondusif aman dan pertumbuhan ekonominya bagus”, pungkasnya.

( Hadysa Prana )

Sumber : Biro Adpim Setda Prov Kalbar

Berita Terkait

TP4D Kabupaten Pringsewu Intensifkan Pengawasan PBB-P2 demi Optimalkan Penerimaan Pajak Daerah
Pemdes Rambatan Wetan telah Resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu
Bawaslu Lampung Selatan Sosialisasikan Aplikasi SIWASLIH untuk Pengawasan Pemilu 2024
37 Korban Perdagangan Orang, Satu Mantan Anggota DPRD Indramayu.Terjebak di Myanmar
Bawaslu Pesawaran Tetapkan Kasus Camat Negeri Katon Pidana Pemilu
Pembukaan Peparnas 2024, Pj Gubernur Fatoni Optimis Sumut Mampu Lampaui Target
BRI Pringsewu Gelar Panen Hadiah Simpedes 2024
Persiapan Maulid Akbar Terbesar se-Kabupaten Indramayu di Pesisir Balongan

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 11:05 WIB

TP4D Kabupaten Pringsewu Intensifkan Pengawasan PBB-P2 demi Optimalkan Penerimaan Pajak Daerah

Rabu, 13 November 2024 - 18:19 WIB

Pemdes Rambatan Wetan telah Resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu

Selasa, 29 Oktober 2024 - 18:30 WIB

Bawaslu Lampung Selatan Sosialisasikan Aplikasi SIWASLIH untuk Pengawasan Pemilu 2024

Jumat, 11 Oktober 2024 - 10:28 WIB

37 Korban Perdagangan Orang, Satu Mantan Anggota DPRD Indramayu.Terjebak di Myanmar

Kamis, 10 Oktober 2024 - 18:17 WIB

Bawaslu Pesawaran Tetapkan Kasus Camat Negeri Katon Pidana Pemilu

Berita Terbaru