Sinergitas Bhabinkamtibmas dan Babinsa Sambangi Warga Binaan

Sabtu, 10 November 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres buleleng, detikkasus.com – jaga kamtibmas di desa binaan hari ini Sabtu, 10 Nopember 2018, Pukul 13.00 wita, Bhabinkamtibmas Desa Gerokgak, Polsek Gerokgak, jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Ketut Wijanegara bersama Babinsa melaksanakan kegiatan sambang ke rumah warga .

Dalam kegiatan Sambang tersebut Bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas, agar di antisipasi terhadap penyebaran berita Bohong/Hoax, serta penyebaran ujaran Kebencian melalui Media Sosial, agar dalam menyimak Berita harusnya di pilih mana yang baik dan mana yang tidak, dan juga agar dicek kebenarannya setiap informasi yang ada untuk menghindari kesalah pahaman, demi menjaga Keutuhan sesama warga di Lingkungannya serta tetap menjaga Keamanan, tidak mudah terpengaruh oleh ajakan yang tidak bertanggung jawab yang bisa memecah belah Kerukunan antar Umat Beragama,dan rasa persaudaraan.

Baca Juga:  Sasar ATM Dan Bank Saat Patroli Malam

Mendapat kunjungan Bhabinkamtibmas dan babinsa Warga mengucapkan terima kasih atas sarannya, dan tetap akan berkordinasi terkait Keamanan dan Ketertiban di Desa.

Baca Juga:  Menjaga Ketahanan Fisik Personil Sat Binmas Laksanakan Olah Raga Bersama Polda Bali-Polres Buleleng Dalam rangka menjaga kesehatan serta ketahanan fisik maka personil Sat Binmas Bergabung dengan personil Polres Buleleng lainnya melaksanakan giat olahraga rutin bersama Giat olah raga tersebut dilaksanakan pada hari jumat tanggal 14 Desember 2018 pukul 07.00 wita yang bertempat dilapangan Polres Buleleng yang diawali dengan apel dipimpin oleh Perwira pengendali yang selanjutnya melaksanakan kegiatan jalan keluar mako polres menuju jalan Dewi Sartika Olah raga rutin merupakan upaya untuk menjaga kesehatan dan ketahanan fisik setiap anggota dalam rangka mendukung pelaksanaan tugas rutin maupun kegiatan Operasi Kepolisian Saat dikonfirmasi Kasat Binmas AKP Ketut Widiasa Sangku, S.H mengungkapkan Bahwa," personil Sat Binmas Bergabung dengan personil lainnya secara rutin melaksanakan orahraga bersama dalam upaya menjaga ketahanan fisik dan kesehatan jasmani untuk mendukung pelaksanaan tugas kepolisian," ungkap kasat

Kapolsek Gerokgak
Kompol Made Widana, S. H, ketika dikonfirmasi menjelaskan “Bhabinkamtibmas secara rutin melaksanakan Sambang yang merupakan salah satu bentuk pelayanan kepada masyarakat, guna menciptakan keamanan dan kenyamanan, serta disamping menyampaikan informasi kepada Masyarakat, juga untuk memonitor setiap perkembangan situasi di Masyarakat “, katanya.

Baca Juga:  Babinsa Gebang Koramil 0816/01 buka bersama dengan yatim piatu di wilayah binaannya

Berita Terkait

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024
Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2
Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:09 WIB

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Rabu, 20 November 2024 - 21:18 WIB

Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB