Shalat Ghaib dan Mimbar Demokrasi, Wujud Kebersamaan TNI, Polri dan Mahasiswa.

Sabtu, 28 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Sidoarjo.

Sebagai ungkapan duka cita atas meninggalnya Immawan Randi dan Muhammad Yusuf Qardawi, mahasiswa Universitas Halu Oleo, Kendari saat melakukan demo di Kantor DPRD Sulawesi Tenggara, 26 September 2019. Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Sidoarjo menggelar malam mimbar demokrasi di Universitas Muhammadiyah Sidoarjo, Jumat (27/9/2019).

Kegiatan mimbar demokrasi diawali dengan Shalat Isya dan Shalat Ghaib berjamaah, untuk mendiang Immawan Randi dan Muhammad Yusuf Qardawi. Hadir mengikuti kegiatan ini, Rektor Universitas Muhammadiyah Sidoarjo, Ketua PD Muhammadiyah Sidoarjo, Dandim 0816 Sidoarjo dan Kapolresta Sidoarjo.

Baca Juga:  SMP Negeri 2 Laren Lamongan Gelar Perekat Plus LDKS di Bumi Perkemahan Mangrove Tuban

Ketua PC IMM Sidoarjo Doni Rusmadiansyah tegas mengutuk tindakan yang menyebabkan meninggalnya dua kader IMM Kendari tersebut, apalagi terjadi di tengah upaya mahasiswa menyampaikan aspirasi. Untuk itu, pihaknya dalam mimbar demokrasi di Umsida, Jumat (27/9/2019), mengundang Kapolresta Sidoarjo juga Dandim 0816 Sidoarjo untuk bertemu dengan mahasiswa Umsida.

“Kami bermaksud mengungkapkan duka cita sedalam-dalamnya. Serta kami mengajak aparat keamanan untuk hadir berdialog bersama mahasiswa. Terkait persoalan bangsa kita, khususnya menyangkut gugurnya rekan-rekan mahasiswa dalam menyampaikan aspirasinya,” jelas Doni Rusmadiansyah.

Baca Juga:  Kampar Kirim 38 Atlet Panahan pada Kejurda Provinsi Riau di INHU

Ungkapan bela sungkawa juga disampaikan langsung oleh Komandan Kodim 0816 Letkol Inf Mohammad Iswan Nusi.SH, dihadapan akademisi dan mahasiswa Umsida dalam mimbar demokrasi Semoga segala perjuangan demokrasi dan amal baik almarhum Immawan Randi dan Muhammad Yusuf Qardawi dimuliakan Allah SWT, serta keluarga diberi kesabaram juga ketabahan dengan musibah ini.

Baca Juga:  Babinsa 0816/13 Wonoayu menghadiri Peyerahan Bantu Sarana Kontak Pos Kamling

 

Kami juga mengapresiasi perjuangan rekan-rekan mahasiswa, seperti di wilayah Sidoarjo ini yang mampu menjalin kebersamaan dengan menjaga kondusifitas keamanan di Sidoarjo.

Karenanya, Dandim dalam sambutannya membuka kesediaan dan akan terus berdiskusi atau berkomunikasi dengan mahasiswa. Dan sebagai komandan kodim akan selalu bersama Polresta Sidoarjo dan elemen mahasiswa menjalin sinergitas yang harmonis demi keamanan di wilayah Kabupaten Sidoarjo,”Ungkapnya.(Tris/Zeey).

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB