Serah Terima Penjagaan di Pagi Hari Di Laksanakan Oleh Anggota Polsek Sawan

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – sebagai wujud Tugas dan tanggung jawab terhadap Mako dan situasi Polsek Sawan, pada hari Senin tanggal 8 Januari 2018 Pukul 08.00 wita, Kanit Provos Ipda Made Arsayana, memimpin langsung pelaksanaan serah terima penjagaan Polsek Sawan Jajaran Polres Buleleng dari Jaga lama menyerahkan tugas dan tanggung jawabnya kepada petugas Jaga baru.

Baca Juga:  Peringatan HUT PGRI Ke-74 Dan HGN 2019 Terlaksana Dengan Hikmat

Adapun tujuan dari pelaksanaan serah terima tugas jaga ini adalah, untuk mengecek Barang barang inventaris, jumlah tahanan dan kelengkapan jumlah personil baik yang baru maupun yang lama dan tidak kalah pentingnya terhadap kondisi wilayah Hukum Polsek Sawan di Pagi hari.

Baca Juga:  Kembalikan Jalan Makamku!!! Mayatpun Ikut Demostrasi di Jalan Banjaranyar, Sumberagung.

Kapolsek Sawan AKP I Made Derawi, S.H, saat dikonfirmasi mengatakan bahwa “Merupakan suatu kewajiban bagi Anggota Polri khususnya Polsek Sawan  Melaksanakan serah terima penjagaan dengan maksud untuk mengetahui kelengkapan Barang barang inventaris, jumlah tahanan serta pelaksanaan tugas yang akan dilaksanakan, sehingga terciptanya keamanan dan ketertiban tetap terjaga”, ujar Kapolsek. (TAM)

Baca Juga:  Iklas Untuk Layani Masyarakat dan Pelajar Dengan Pengaturan Pagi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *