Sepuluh Pejabat, Mengikuti Uji Kompetensi Managerial

Kamis, 19 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bengkulu l Detikkasus.com – Sepuluh peserta yang dinyatakan lulus pemberkasan lelang jabatan pimpinan tinggi pratama di Kabupaten Kaur mengikuti tahap seleksi untuk memperebutkan Empat jabatan Eselon Dua diruang lingkup pemerintah daerah Kaur Kamis (19/8/2021).

Empat jabatan tersebut diantaranya Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang – Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat – Staf Ahli Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik dan terahir Kepala Bappeda & Litbang.

Baca Juga:  Enam Bulan Belum Masuk Ke Reda, Pelayanan Di Kuatirkan Terbatas

Bupati Kaur H.Lismidianto.SH.MH saat membuka acara seleksi mengatakan seluruh peserta akan mengikuti uji kompetensi managerial para peserta disuguhkan dengan 100 pertanyaan dan harus bisa menyelesaikan jawaban dalam tempo sembilan puluh menit.

Bupati Kaur menyampaikan semua peserta yang hadir bisa mengeluarkan seluruh kemampuan juga mengikuti tes dengan sungguh – sungguh supaya dapat memperoleh hasil dengan maksimal sehingga pejabat yang dinyatakan lulus betul – betul memiliki kemampuan/keahlian.

Baca Juga:  Aset yang Terhitung 2015 Di Kubur & Di Bakar

Pejabat yang mengikuti seleksi dan memperoleh nilai terbaik akan di terima untuk menduduki jabatan sesuai dengan jabatan yang dilelang oleh sebab itu peserta seleksi harus sungguh – sunguh dan mengerahkan seluruh kemampuan papar Bupati Kaur Lismidianto.

Ketua tim panselnas Kabupaten Kaur Nandar Munadi,kata dia hasil tes akan dinilai oleh pansel JPTP dan peserta yang tidak hadir seleksi dianggap mengundurkan diri.Selama seleksi peserta harus tepat waktu dan mematuhi prokes covid – 19.

Baca Juga:  Bupati Tanjabbar Safari Jumat ke Desa Lampisi Kecamatan Renah Mendaluh

Untuk pelaksanaan seleksi lelang jabatan Pemkab Kaur dari awal sudah menggandeng Universitas Bengkulu untuk mempersiapkan soal seleksi dan teknis yang lain kata Nandar Munadi.MSi. (Rza)

Berita Terkait

Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan
Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur
DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu
PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 
Tiga Unsur Elemen Bersatu untuk Ormas GMPAR di Kabupaten Indramayu
Bentuk UPTD PPA, Komitmen Pemkab Cirebon Lindungi Perempuan-Anak dari Kekerasan
Seruan Pj Bupati Cirebon Saat Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024
DWP Kabupaten Cirebon gelar Bakti Sosial PMT untuk Anak Stunting
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:05 WIB

Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:50 WIB

Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur

Rabu, 30 Oktober 2024 - 21:23 WIB

DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu

Selasa, 29 Oktober 2024 - 19:03 WIB

PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 

Selasa, 29 Oktober 2024 - 16:24 WIB

Tiga Unsur Elemen Bersatu untuk Ormas GMPAR di Kabupaten Indramayu

Berita Terbaru