Seorang Siswa dari Humbahas Lulus Paskibraka Provinsi Sumut 2022

Sabtu, 28 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Humbahas l Detikkasus.com – Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Sumatera Utara telah selesai melaksanakan proses seleksi calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) tingkat Nasional dan Provinsi Selasa (25/5-2022) lalu.

“Dalam pengumuman tim seleksi, terpilih 10 siswa dari 10 kabupaten/kota terdiri dari enam laki-laki dan empat perempuan, yang akan bertugas sebagai pengibar bendera pada 17 Agustus 2022″.

Baca Juga:  Kuwu Darsono Geram Dituding Jual Tanah Carik

Diketahui, peserta yang ikut seleksi dari Kabupaten Humbang Hasundutan ada yang dinyatakan lulus sebagai calon Paskibraka di tingkat Provinsi bernama Daniel MF, Sihombing.

Hal ini disampaikan Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Sumut Ardan Noor. Ardan mengatakan Seleksi Pantukhir (Panitia Penentu Akhir) ini merupakan kerjasama dengan Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) pasca terbitnya Perpres Nomor 51/2022 tentang Program Paskibraka.

Baca Juga:  Buka Pameran Keris Nasional, Bupati Imron Minta Terus Lestarikan dan Ceritakan Sejarah kepada Anak-anak

“Dalam pengumuman tim seleksi, terpilih 10 siswa dari 10 kabupaten/kota terdiri dari enam laki-laki dan empat perempuan, yang akan bertugas sebagai pengibar bendera pada 17 Agustus 2022” jelasnya.

” Jakkon Marbun, Kepala Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga (Disparpora) Humbahas mengatakan, perserta yang lolos atas nama David MF Sihombing merupakan siswa dari SMA Negeri 1 Lintongnihuta.

Baca Juga:  38 Guru di Bojonegoro Turut Sukseskan Kurikulum Merdeka Belajar

“Proses pengumuman calon Paskibraka digelar di Aula Dispora Sumut itu disaksikan secara terbuka oleh BPIP yang diwakili oleh David Mossa Charel D, Kogartap 1 Jakarta, Pengurus Pusat PPI, pendamping dari kab/kota, serta undangan lainnya” ujar Jakkon. (Evendy)

Berita Terkait

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit
Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak
Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024
Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah
Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok
Pj Bupati Cirebon terima Audiensi Serikat Buruh bahas Mekanisme Penetapan Upah Minimum 2025
Bappelitbangda Kabupaten Cirebon gelar Anugerah Lomba Inovasi 2024
Pemkab Cirebon Fokus Kembangkan Sektor Gula dan Wisata Edukasi

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 21:15 WIB

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 22 November 2024 - 11:20 WIB

Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak

Jumat, 22 November 2024 - 10:50 WIB

Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah

Kamis, 21 November 2024 - 10:36 WIB

Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok

Berita Terbaru