Seorang Pria Paruh Baya Nyambi Jadi Bandar Togel Diciduk Satreskrim Polres Banyuwangi | Reporter : Zainul Arifin

 

Polda Jawa Timur – Polres Banyuwangi – detikkasus.com – Unit Opsnal Satreskrim Polres Banyuwangi pada hari Kamis, (12/10/2017) pukul 13.30 WIB, telah terungkap kasus judi jenis toto gelap (Togel) di Dusun Prejengan Desa Rogojampi Kecamatan Rogojampi .

AKP Sodik Efendi, SH, Kasat Reskrim Polres Banyuwangi mengatakan jika berdasarkan informasi dari masyarakat di di desa Rogojampi ada praktik judi togel maka kami per anggota anggota Resmob Unit Barat guna menindaklanjuti informasi tersebut. Anggota dilapangan sudah tersangka MKT, umur 60 tahun, agama islam, pekerjaan wiraswasta, alamat Dusun Prejengan RT. 03 RW. 04 Desa Rogojampi Kecamatan Rogojampi yang sewaktu ditangkap kedapatan sedang menerima SMS pembelian nomor togel.

Baca Juga:  Airlangga Ajak Gabung, Demokrat Menghargai Dan Ingin Berkomunikasi Dengan Siapapun

“Dari tersangka MKT berhasil kami amankan barang bukti yang digunakan dalam transaksi judi togel ini antara lain satu (satu) unit laptop merk Thosiba warna hitam, merk HP Nokia, 1 (satu) kalkulator merk sitizen, 1 (satu) bolpoint warna hitam , 1 (satu) lembar kertas berisi catatan pembelian togel dan uang sebesar Rp. 115.000, – (lima lima belas ribu rupiah), “lanjut Kasat Reskrim.

Baca Juga:  Gubernur Irwan Prayitno Secara Resmi Lepas Peserta Tour De Sungkarak Di Depan Istana Basa Pagaruyung

Sampai saat ini tersangka MKT ditahan di rumah tahanan Polres Banyuwangi guna menajalani proses penyidikan. “Anggota kami saat ini sedang mengerjakan tugas penyidikan, pasuh, terserap, berkoordinasi dengan JPU dan Kami juga melakukan pegembangan guna mencari peluang adanya saling percaya dalam perkara ini,” lanjut AKP Sodik Efendi., SH.

Baca Juga:  33 Motor Balap Liar dan 2 Sajam Diamankan Polres Gresik.

Dalam perkara ini, tersangka MKT kita sangkakan telah melanggar ketentuan dalam pasal 303 KUHP tentang perjudian “tutup Kasat Reskrim Polres Banyuwangi.(Arf)
Sumber:polri.go.id.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *