Senang dan Bangganya Peltu Purwanto Telah Mengikuti Diklat Penggemukan Sapi

Minggu, 9 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MADIUN I detikkasus.com – Peltu Purwanto yang keseharinnya berdinas di Kodim 0806/Trenggalek mengaku senang dan bangga dapat mengikuti Diklat penggemukan sapi Korem 081/DSJ gelombang 2.

Menurutnya, kegiatan semacam itu sangat positif sekali dalam membekali dirinya dan rekan-rekannya untuk dapat terjun dalam usaha penggemukan sapi.

Ia mengungkapkan, setelah mengikuti Diklat selama 5 hari yang dilaksanakan di Osvia Boschbou, ia semakin optimis dalam menyambut dan mengahadapi masa purnatugas nanti dengan bekal pengetahuan penggemukan sapi yang dimilikinya.

Baca Juga:  Dandim 0816/Sidoarjo Bersama ibu Ketua Persit KCK Ny. Fadli Mulyono ke Yayasan Yatim Piatu.

Selain itu, Purwanto juga berkeinginan untuk berbagi ilmu kepada masyarakat di sekitar lingkungan tempat tinggalnya, dengan bekal yang dimilikinya itu.

Baca Juga:  Hutan Lindung lereng Gunung Lemongan Lumajang Diamuk Sijago Merah Lagi.

Karena ia berharap, dengan bekal ilmunya itu, akan mampu untuk membantu dan mendongkrak perekonomian masyarakat di sekitarnya.

Hal tersebut disampaikan Purwanto saat selesai acara penutupan Diklat penggemukan sapi Korem 081/DSJ gelombang 2 yang dipimpin oleh Kasiter Letkol Inf Udjiono di Ruang Binter Makorem, Jl. Pahlawan No. 50 Kota Madiun, Jawa Timur, Jumat (7/2/2020).

Baca Juga:  Polisi Temukan Senjata Api Laras Panjang Milik Terduga Pengedar Narkoba

Seperti diketahui, Diklat penggemukan sapi Korem 081/DSJ didirikan oleh Danrem Kolonel Inf Masduki, S.E., M.Si. dalam upayanya untuk membantu menyiapkan anggotanya yang akan menghadapi masa purnatugas dan untuk membantu meningkatkan kesejahteraan mereka.(Awr/Anang Sastro).

Berita Terkait

Para Perajin Batik Bojonegoro Unjuk Karya di BFF 2024, Dekranasda Terus Dorong Perluas Pasar
Pengunjung Antusias Datangi Stand Pemkab Bojonegoro di Pameran Pelayanan Publik Jawa Timur
Pemkab Bojonegoro Raih Penghargaan Terbaik Ke-5 Nasional Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik
Ukur Kemampuan Fisik Prajurit dan PNS, Kodim Bojonegoro Gelar Kesegaran Jasmani
Galang Silaturahmi DPD GMPAR Indramayu
Pemberhentian Sementara Aktivitas Kendaraan Tambang Di Tangerang Diperpanjang 3 Hari, Kapolres Ungkap Pertimbangannya
Kapolri Resmi Lantik, Komjen Ahmad Dofiri Sebagai Waka Polri Yang Baru
Rivan A. Purwantono, Pastikan Korban Tabrakan Beruntun Tol Cipularang Dapat Pelayanan Terbaik Di RS Abdul Radjak
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 17:24 WIB

Para Perajin Batik Bojonegoro Unjuk Karya di BFF 2024, Dekranasda Terus Dorong Perluas Pasar

Jumat, 15 November 2024 - 17:23 WIB

Pengunjung Antusias Datangi Stand Pemkab Bojonegoro di Pameran Pelayanan Publik Jawa Timur

Jumat, 15 November 2024 - 17:22 WIB

Pemkab Bojonegoro Raih Penghargaan Terbaik Ke-5 Nasional Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik

Jumat, 15 November 2024 - 17:21 WIB

Ukur Kemampuan Fisik Prajurit dan PNS, Kodim Bojonegoro Gelar Kesegaran Jasmani

Jumat, 15 November 2024 - 13:09 WIB

Galang Silaturahmi DPD GMPAR Indramayu

Berita Terbaru

Uncategorized

Galang Silaturahmi DPD GMPAR Indramayu

Jumat, 15 Nov 2024 - 13:09 WIB