Sempat Menimbulkan Kontroversi di Tengah Masyarakat, Akhirnya Dua Dokter Spesialis Ditarik Kembali, Dokter Septy: Tidak Mau Sebelum Dirut Diganti

Kamis, 4 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com l Tanjab Barat – Pemerintah Daerah melalui Dinas Badan Kepegawaian Daerah(BKD) Kabupaten Tanjung Jabung Barat dikabarkan telah mengeluarkan surat keputusan (SK) mutasi penarikan kembali terhadap Dua dokter spesialis RSUD Daud Arif Kualatungkal,Kamis(4/7/2024).

Surat keputusan (SK) mutasi dikembalikannya lagi jabatan dua dokter spesialis di RSUD Daud Arif Kualatungkal ini dibenarkan oleh Kepala Dinas BKD Tanjabbar Saldi ,saat di konfirmasi kebenaran dua Dokter Spesialis yang kemarin di pindahkan ke RSUD Khairuddin Merlung sudah di kembalikan ke RSUD Daud Arif Kuala Tungkal.”iya,”ujar Saldi Singkat.

Baca Juga:  Kodim 0824 Jember Berduka, Dandim 0824 Jadi Irup Upacara Militer Pemakaman Anggotanya

Terpisah dr.septi saat di konfirmasi mengatakan tidak akan kembali untuk bertugas di RSUD Daud Arif Kualatungkal,apabila direktur nya masih yang lama(red, saat ini),”tegasnya kepada awak media melalui via WhatsApp pribadinya,Kamis(4/7/2024).

Baca Juga:  Empat Titik Proyek Tanggul APBD 2022,  Kinerja Pengawas Lapangan PPTK dan Konsultan Diutamakan

“Ya,Kami tidak mau kembali ke RSUD Daud Arif apabila direkturnya tidak di ganti,”timpalnya.

Baca Juga:  Silaturahmi Antar Lembaga, IWO Kunjungi Kantor FKWKP Kabupaten Pringsewu

Menurut Dokter Septy Kalau mereka mau kami kembali lagi tolong penuhi persyaratan dari kami, kalau mereka masih di sana bagai mana kami mau fokus untuk bekerja melayani pasien yang sudah jelas-jelas mereka tidak suka sama kami”ujar dr.septi dengan sedikit nada kesal. (Ben)

Berita Terkait

Grand Opening KOPI Ja~di Manjakan Konsumen Dengan Promo Spesial
Adi Erlansyah Timbun Jalan Rusak di Pekon Buluk Sari, Bukti Kepedulian untuk Masyarakat
RSUD Daud Arif Kualatungkal, Minim Sarana.Prasarana Warga :Saran pihak RSUD Tambah Kursi Roda
Ribuan Pendukung Adilah Nomor Urut 2 Meriahkan Acara Ambyaran Bersama Total Musik 
TP4D Kabupaten Pringsewu Intensifkan Pengawasan PBB-P2 demi Optimalkan Penerimaan Pajak Daerah
Pemdes Rambatan Wetan telah Resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu
Bawaslu Lampung Selatan Sosialisasikan Aplikasi SIWASLIH untuk Pengawasan Pemilu 2024
37 Korban Perdagangan Orang, Satu Mantan Anggota DPRD Indramayu.Terjebak di Myanmar

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 09:29 WIB

Grand Opening KOPI Ja~di Manjakan Konsumen Dengan Promo Spesial

Kamis, 21 November 2024 - 18:57 WIB

Adi Erlansyah Timbun Jalan Rusak di Pekon Buluk Sari, Bukti Kepedulian untuk Masyarakat

Selasa, 19 November 2024 - 13:32 WIB

RSUD Daud Arif Kualatungkal, Minim Sarana.Prasarana Warga :Saran pihak RSUD Tambah Kursi Roda

Senin, 18 November 2024 - 07:48 WIB

Ribuan Pendukung Adilah Nomor Urut 2 Meriahkan Acara Ambyaran Bersama Total Musik 

Kamis, 14 November 2024 - 11:05 WIB

TP4D Kabupaten Pringsewu Intensifkan Pengawasan PBB-P2 demi Optimalkan Penerimaan Pajak Daerah

Berita Terbaru