Sekumpulan Warga Disambangi Bhabinkamtibmas Desa Joanyar

Polda Bali-Polres Buleleng, detikkasus.com – untuk menjalin komunikasi yang baik pada hari Selasa tanggal 5 Pebruari 2019 pukul 11.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Joanyar yang mana jajaran Polres Buleleng Aiptu Putu Masjon Maryono lakukan dialogis dengan warga yang sedang berkumpul di pinggur jalan Banjar Dinas Kelodan Desa Joanyar.

Baca Juga:  Lima Puluh Personil Polsek Seririt Amankan Iven Tour De Indonesia

Beberapa anak muda yang saat itu sedang berkumpul dipinggir jalan dan Bhabinkamtibmas dialogis dengan warga tersebut serta memberikan himbauan kepada warga agar selalu mejaga situasi kamtibmas Desa Joanyar agar tetap aman, serta menghimbau agar warga tidak terjerumus dalam penyalah gunaan narkoba, waspada pada musim hujan rawan pohon tumbang serta tanah longsor karena sudah banyak terjadi diberbagai daerah, menjaga kebersihan lingkungan agar terhindar dari penyakit yang diakibatkan gigitan nyamuk,
mengajak warga untuk mensukseskan pemilu 2019 agar bisa berjalan aman dan lancar, jangan terprovokasi berita hoaxs yang sedang marak dimedsos.

Baca Juga:  Direndahkan tidak mungkin jadi sampah, disanjung tidak Mungkin Jadi Rembulan.

Ditemui diruangan Kapolsek Seririt Kompol I Wayan Suka, S. Sos, M. Si mengatakan, “sudah menjadi kewajiban Bhabinkamtibmas untuk selalu hadir ditengah tengah masyarakat guna terjalin hubungan silaturahmi yang baik sehingga mudah memberikan himbauan agar tercipta situasi yang aman didesa binaan , “ucap kapolsek

Baca Juga:  Himbau Warga Untuk Menjaga Keamanan Desanya, Bhabinkamtibmas Desa Ularan Terus Sambangi Warga Binaanya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *