Sekolah Pinggiran Yang Prestasinya Tidak Terpinggirkan, SDN Banyuanyar IV Wakili Kecamatan Dalam POR SD Tingkat Kabupaten, Reporter Hernandi K S.Sos M.Si

Kamis, 12 Oktober 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indonesia – Jawa Timur – Kabupaten Sampang, detikkasus.com – Sekolah pinggiran yang prestasinya tidak terpinggirkan, ungkapan itu pantas di berikan kepada SDN Banyuanyar IV Kecamatan Sampang Madura Jawa Timur

Berpredikat sebagai Sekolah pinggiran tidak menyurutkan semangat untuk meraih prestasi bagi siswa siswi lembaga Pendidikan yang berada di jalan Permata Kelurahan Banyuanyar Sampang

Seringkali siswa SDN Banyuanyar IV meraih prestasi dalam bidang olahraga dan mewakili Kecamatan maupun Kabupaten dalam event olahraga di Tingkat Kabupaten maupun Propinsi Jawa Timur

Baca Juga:  Seputar Pilgub | Kapolrres Sekadau Cek Logistik Surat Suara Pilkada.

Kali ini siswa SDN Banyuanyar IV mewakili Kecamatan Sampang dalam cabang olahraga sepak takraw pada Pekan Olahraga SD Tingkat Kabupaten tahun 2017

POR SD Tingkat Kabupaten tahun 2017 yang di gelar rabu 11/10 di Lapangan Wijaya Kusuma itu di buka oleh Bupati Sampang H Fadhilah Budiono

Baca Juga:  Banjarnegara Geger! Video Mesum Sepasang Gay Viral, Salah Satu Pelaku Masih Berstatus Pelajar SMA

Kepala Sekolah SDN Banyuanyar IV Edi Purnawan S.Pd MM mengaku bangga dengan prestasi olahraga yang di raih oleh siswa siswinya
“Prestasi yang di raih selama ini tidak terlepas dari peran serta seluruh dewan guru khususnya guru olah raga dan pendamping maupun dukungan dari wali murid,”ujar Edi Purnawan S.Pd MM

Diakui para siswa yang ada di SDN Banyuanyar IV mempunyai talenta dan potensi dalam bidang olahraga

Baca Juga:  Merasa di Rugikan Oleh Toko Asus Jalan Mojopahit 429A, Laptop Masuk Servis Ram 8 GB Menjadi 1 GB | Konsumen Akan Lapor Polisi.

Dengan bimbingan dan pembinaan dari guru yang ada khususnya guru olahraga potensi itu dapat dijadikan momentum mencetak atlet berprestasi

Ditambahkan walaupun berpredikat sebagai Sekolah pinggiran dengan fasilitas terbatas namun berkat sinergitas maupun soliditas dari guru dan wali murid dapat mendorong semangat serta kepercayaan diri siswa untuk meraih sebuah prestasi. (Her).

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah
MediaJejak Kasus Group Jalin Silaturahmi dengan Pendam IV Diponegoro untuk Tingkatkan Kemitraan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Sabtu, 23 November 2024 - 13:38 WIB

Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB