Sekda Landak buka Latsar CPNS Kabupaten Landak Angkatn CLXXI dan CLXXII

Kamis, 25 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Landak I Detikkasus.com – Sekretaris Daerah Landak Vinsensius, S.Sos, MMA membuka secara langsung Latsar CPNS Kabupaten Landak Angkatn CLXXI dan CLXXII Di Anjungan dan dihadiri oleh perwakilan BPSDM Provinsi Kalimantan Barat, Perwakilan Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Kalbar, Kepala OPD dilingkungan Pemerintahan Kabupaten Landak, Tamu Undangan dan Seluruh Peserta Latsar CPNS Kabupaten Landak Angkatn CLXXI dan CLXXII. Bertempat di Aula Garuda UPT Diklat Pertanian Prov.Kalbar Anjungan, Kalimantan Barat Kamis , (25/05/23)

Baca Juga:  Jadwal Pendaftaran Bakal Calon dan Pemilihan Kepala Desa Serentak

Pada Kesempatan tersebut Vinsensius menyampikan bahwa ASN harus memiliki tanggung jawab dan komitmen dalam memberikan pelayanan prima kepada masyarakat. Dikarenakan Sebagai ASN kita memiliki peran penting dalam proses pelayanan publik kepada bagi masyarakat baik dalam segi penyelenggaraan pemerintah, pembangunan, ekonomi maupun aspek sosial dan budaya diperlukan tanggung jawab dan komitmen yang tegas untuk mewujudkan pelayanan prima.

Baca Juga:  Terima Bansos PKH dan Sembako, Warga: Alhamdulillah untuk Kebutuhan Sebelum Panen

“Para peserta harus dapat mengikuti seluruh rangkaian kegiatan pelatihan dasar CPNS ini, Mengingat pentingnya momentum pelatihan dasar Cpns, saya berharap saudara saudara dapat mengikuti dengan baik semua materi. Keikutsertaan sebagai peserta tidak hanya dilihat pada kehadiran di kelas pada siap materi,” ujar Vinsensius.

Baca Juga:  Intimidasi Wartawan, Hari ini PJs Kades Merlung Dipanggil Dinas PMD

Lebih lanjut, Vinsensius berpesan kepada panitia agar semua peserta terdorong berperan dan berkontribusi dalam setiap kegiatan pembelajaran.

“Panitia dapat melihat dan mengamati juga peserta yang pro aktif dan mempunyai kesungguhan untuk memahami setiap permasalahan melalui diskusi atau kegiatan pembelajaran lainnya, supaya semua peserta terdorong berperan dan berkontribusi dalam setiap kegiatan pembelajaran,” tukas Vinsensius. (Hadysa Prana)

Sumber : Diskominfo Landak

Berita Terkait

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid
Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab
Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”
Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60
Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1
Pernyataan Komisioner KPU sebut Debat Ajang Saling Serang, Ketua Isnu: KPU Lampaui Kewenangannya
Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri
Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 19:43 WIB

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid

Kamis, 14 November 2024 - 10:03 WIB

Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab

Rabu, 13 November 2024 - 18:55 WIB

Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”

Selasa, 12 November 2024 - 21:08 WIB

Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60

Sabtu, 9 November 2024 - 17:13 WIB

Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1

Berita Terbaru