Sejak 2019, Pemkab Bojonegoro Terus Bangun Drainase untuk Mengatasi Genangan Air

Sabtu, 12 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bojonegoro | Detikkasus.com – Selama empat tahun memimpin, Bupati Bojonegoro Anna Mu’awanah terus membangun infrastruktur Bojonegoro sejak 2019. Selain jalan dan jembatan, Pemkab melalui dinas teknis yakni Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Cipta Karya (DPKPCK) membangun drainase sepanjang 145.283 meter.

Pembangunan drainase terus dilakukan dan masih berkelanjutan hingga 2022 ini. Sesuai rencana, jumlah itu belum termasuk anggaran P-APBD tahun 2022. Proyek drainase ini dalam rangka untuk mengatasi genangan air dan memperlancar saluran air.

Baca Juga:  Tambang Sedot Pasir Dugaan Ilegal di Sungai Brantas Desa Dawuhan, Kecamatan Jatikalen Marak.

Menurut Kepala Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Cipta Karya (DPKP CK) Bojonegoro, Adie Wicaksono melalui Kabid Prasarana, Sarana dan Utilitas umum (PSU) Iwan Maulana menyebutkan pembangunan drainase masih dilakukan hingga saat ini.

Baca Juga:  Ditengah Pandemi Corona, Kapolres Bersama Bupati, Dandim Blusukan ke Pasar Kota Bojonegoro Untuk Memastikan Aman

“Total yang sudah dikerjakan sepanjang 145.283 meter drainase mulai 2019 sampai tahun ini,” katanya, Jumat (11/11/2022).

Dia mengatakan untuk rinciannya tahun 2019 panjang 53.044 meter, pada 2020 panjang 31.200 meter, dan di tahun 2021 dengan panjang 32.623 meter. Kemudian pada tahun 2022 dengan panjang drainase 28.416 meter (belum termasuk P.APBD).

Baca Juga:  Kapolres Ponorogo Bersama Dandim 0802 Dampingi Bupati Sugiri Sancoko Monitoring Pembelajaran Tatap Muka di Sejumplah Sekolah

“Sementara untuk capaian kumulatif hingga tahun ini 251.089 meter, atau prosentase capaian 33,2 persen,” pungkasnya.

Pihaknya juga menuturkan pembangunan drainase ditargetkan selesai di tahun 2023 mendatang. Harapannya pembangunan infrastruktur semakin dapat dirasakan manfaatnya dan mendorong percepatan pertumbuhan ekonomi masyarakat Bojonegoro.

(Andri)

Berita Terkait

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham
Diduga Upah Pekerja Dimainkan Kepala Tukang Proyek Pembangunan Balai KB di Kecamatan Muara Papalik

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Selasa, 20 Agustus 2024 - 21:00 WIB

Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB