Sebanyak 859 Orang Calon Maba IAIN Batusangkar Lulus SPAN PTKIN

Selasa, 2 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Batusangkar, Sumatera Barat – Sebanyak 859 orang siswa MA/SMA/SMK dan Pondok Pesantren sederajat dinyatakan lulus di IAIN Batusangkar melalui jalur Seleksi Prestasi Akademik Nasional Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri atau SPAN-PTKIN. Panitia mengumumkan hasil seleksi secara online melalui http://pengumuman.span-ptkin.ac.id. Yang dirilis oleh panitia pusat senin 1 April 2019 pada pukul 07.00 WIB.

Kelulusan calon Mahasiswa Baru IAIN Batusangkar melalui jalur prestasi ini ditetapkan pada sidang kelulusan tanggal 26-27 Maret di Jakarta yang dihadiri oleh Rektor/Ketua UIN/IAIN/STAIN seluruh Indonesia.

Rektor IAIN Batusangkar, Dr. H. Kasmuri, MA mengatakan, tahun ini jurusan yang di daftarkan ke SPAN PTKIN sebanyak 26 jurusan dengan 4 Fakultas, terdiri dari Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK), Fakultas Syariah, Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah dan Fakultas Ekonomi Bisnis Islam. ucap rektor.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Bukti bersama Babinsa Melaksanakan Tatap Muka dengan Warga Masyarakat

“jumlah siswa lulus pada SPAN-PTKIN di IAIN Batusangkar 859 orang siswa, masing-masing Fakultas terdiri dari, Fakultas FTIK sebanyak 376 siswa, FS 126 siswa, FUAD 126 siswa dan FEBI 231. Sementara total peminat Jurusan ke IAIN Batusangkar pada tahun ini sebanyak 13.596 orang siswa.”

Baca Juga:  Wujud kepedulian, Aiptu Putu Sundawa Kunjungi Warga Yang Sedang Bekerja

Sementara itu Kasmuri berpesan Bagi siswa yang belum lulus jangan berkecil hati, masih ada kesempatan untuk kuliah di IAIN Batusangkar dengan melalui jalur UM-PTKIN dan Jalur Mandiri, dengan kuotanya lebih banyak dari kuota penerimaan pada jalur SPAN–PTKIN untuk itu kami persilahkan memanfaatkan kesempatan ini”, tambahnya.

Sementara itu Ketua Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) IAIN Batusangkar Dr. Sirajul Munir, M.Pd mengatakan pendaftaran Jalur UM-PTKIN dimulai tanggal 2-30 April 2019, dengan beberapa ketentuan antara lain pendaftar merupakan alumni tiga tahun terakhir mulai 2017 sampai 2019.

Baca Juga:  Wisuda Ke IX, IAIN Batusangkar Torehkan Berbagai Prestasi Tingkat Nasional

“Kami menyiapkan kuota 980 orang untuk jalur UM-PTKIN untuk pendaftaran Jalur UM-PTKIN bisa diakses secara online melalui website https://um-ptkin.ac.id”, sementara itu pada jalur Mandiri kuata sebanyak 611 orang, diakses secara online melalui website www.pmb.iainbatusangkar.ac.id, jelas Wakil Rektor I IAIN Batusangkar.” Desmita.

Pendaftar siswa ke IAIN Batusangkar selama beberapa tahun terakhir begitu seknifikan. Berdasarkan tingginya peminat untuk meneruskan pendidikannya ke IAIN Batusangkar, IAIN Batusangkar siapkan fasilitas perkulihan yang memadai, dan pada tahun ini pembagunan gedung perkuliah bisa rampung sebelum kulihan di mulai. Tambah Desmita….(Yt)

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru