Sebagai Pelayan Masyarakat Bhabin Banjar Selalu Berkoordinasi Dengan Tokoh Adat, Guna Sampaikan Pesan Kamtibmas

Kamis, 21 Desember 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Pada hari Kamis tanggal 21 desember 2017 pukul 11.30 wita Bhabin Banjar Aiptu Putu Suardana Jajaran Polres Buleleng melaksanakan DDS di dusun Munduk, Desa Banjar Kecamatan Banjar.

Dalam kegiatan DDS bhabin menyampaikan pesan pesan khambtibmas sehubungan musim paceklik agar warga waspada menaruh barang barang hasil bumi berupa cengkeh dan barang berharga lainnya agar tidak kecurian, dan mengingat saat ini cuaca angin yang kencang apabila ada ranting maupun pohon yang berpotensi  akan roboh agar segera dipotong sehingga tidak membahayakan dan menimpa rumah, dan juga di himbau agar pada saat sembahyang di rumah dupa nyang masih nyala  harus betut betul di awasi jangan sampai nantinya jatuh menimpa tempat tidur atau barang barang yang mudah terbakar, hal ini penting untuk diketahui agar terhindar dari bahaya kebakaran ungkap bhabin. Bhabin juga memberikan himbauan untuk bersama sama menjaga kebersihan lingkungan untuk menghindari dari terserang penyakit.

Baca Juga:  Perkembangan Pendidikan Pendidikkan terdiri dari kata didik dan dilengkapi dengan imbuhan pe- dan akhiran –an

Menyikapi memjelang Perayaan Natal dan tahun baru agar masyarakat ikut mengawasi dan memonitor warung yang menjual minuman beralkohol dan petasan tanpa dilengkapi dengan ijin, karena hal tersebut dapat berpotensi menimbulkan gangguan kamtibmas,ucap bhabin.

Baca Juga:  Polsek Banjar Terus Lakukan Razia Malam Hari

Disela sela kesibukannya Kapolsek Banjar, saat dikonfirmasi mengatakan,” bahwa merupakan tugas mulia bagi seorang bhabin yang selalu mengingatkan warganya agar terhindar dari marabahaya kebakaran rumah,” ucap Kapolsek Banjar Kompol Nyoman Surita,SH,M.M.(EK)

Baca Juga:  Diklat Penggemukan Sapi, Upaya Korem 081/DSJ Perkuat Ketahanan Pangan Nasional

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB