Satuan Tipikor Polres Buleleng Melakukan Pulbaket

Rabu, 10 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – melaksanakan pengumpulan bahan data dan keterangan di pimpin kanit tipikor IPTU I.B.PUTU PERMANA DP, S.H dengan kekuatan 3 (tiga) personil pada hari selasa tanggal 8 januari 2018 pukul 09.00 wita bertempat di LPD Bangkang.

Baca Juga:  DPD GMPK : Dinas LHK Bengkulu Di Minta Melakukan Pengecekan Limbah Cangkang Sawit

Dalam pelaksanaan pulbaket dengan pihak LPD Desa Bangkang. Singaraja untuk dapat menghimpun keterangan yang diperlukan terkait dugaan Tindak Pidana Korupsi. Kami berharap pada tegaknya supremasi hukum yang berkeadilan. Kiranya dengan dimulainya proses penyelidikan yang dilakukan Tipikor memberi angin segar pada Desa Bangkang, Singaraja.

Baca Juga:  Wakapoldasu Sholat Subuh Berjamaah di Mesjid Taufik Medan

“Perlunya adanya Pulbaket untuk menghimpun keterangan yang diperlukan terkait dugaan Korupsi. Dapat diselesaikan dengan proses hukum yang kredibel, transparan dan akuntabel. Agar terus di lakukan pulbaket untuk dapat mengumpulkan barang bukti yang akurat “. Penjelasan Kasat Reskrim Polres Buleleng
AKP MIKAEL HUTABARAT, S.H., S.IK.(Ryu)

Baca Juga:  JKMM Salurkan Bantuan Yang Ke 5 Kalinya, Ini Sasarannya

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru