Satgas Yonif 323 Buaya Putih Wujudkan Papua Terang

Jumat, 12 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilaga Utara |Detikkasus.com -Sat-gas mobile yonif 323 buaya putih menerangi bumi papua dengan memasang lampu penerangan jalan dan halaman honai masyarakat, bertempat di kampung wuloni distrik ilaga utara kabupaten puncak papua tengah kamis 11/07/2024.

Disampaikan dan pos wuloni Kapten Inf Honest “Kegiatan Ini merupakan suatu bentuk perhatian kami terhadap masyarakat di papua tengah, dengan memberikan karya terbaik guna menunjang keberlangsungan hidup dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat, apa yang dilakukan oleh personel pos wuloni merupakan bukti nyata bahwa kami hadir untuk menjadi solusi bagi masyarakat, salah satunya kendala tentang minimnya pencahayaan,” tutur dan pos jumat 12/7/2024.

Baca Juga:  Kades Tengger Ci,anto Tampung usulan dan gagasan masyarakat musrenbangdes 2020

Selain itu, masyarakat setempat juga sangat antusias untuk membantu pemasangan lampu  ini bersama personel Pos Wuloni, karena Sebelumnya di Kampung mereka sangat gelap di malam hari karena tidak adanya penerangan, tambah dan pos

Baca Juga:  Kades Bukit Kemuning Kec.Tapung Hulu Diduga "Kangkangi" UU Desa Nomor 6 Tahun 2014 Terkait Hak Dan Fungsi BPD

Sementara itu, Kepala suku wuloni bapak Yatinus Wonda (49) mewakili masyarakat kampung wuloni mengucapkan terima kasih kepada anggota pos wuloni atas bantuan penerangan yang telah diberikan, sehingga tetap dapat melakukan aktifitas dimalam hari tanpa terkendala masalah penerangan.

Baca Juga:  Baksos Hari Bhayangkara, Polda Aceh Tanam Seribu Pohon Dan Bagikan Bibit Jagung

“Puji Tuhan, terimakasih kepada sat-gas TNI 323, ini sangat luar biasa, kami sangat senang sekarang honai dan jalan sudah tidak gelap lagi, semoga tuhan membalas kebaikan Bapak TNI 323 kaonak amolongo, Wa, Wa, Wa.”

(Pasukan Ghoib/Sumber : Yonif 323/BP)

Berita Terkait

Diduga Status Produksinya Pabrik Rokok Bermerek Selera 165, Di Pertanyakan Izin Cukai Yang Kini Telah Digunakan.
Waka Polda Aceh Hadiri Rapat Secara Virtual Terkait Rekrutmen Bakom-Sus Dukung Program Ketahanan Pangan
Kabid TIK Polda Aceh Pimpin Apel Di Mapolda Aceh
Menjamurnya Baleho Paslon Wali Kota Dan Wakil Wali Kota Langsa, Di Areal Pinggiran Aset Miliknya Pemko Langsa.
Pemkab Aceh Timur, Absen Dalam Sidang Sengketa Informasi Publik
Jangan Pilih Calon Bupati, Yang Mengancam Demokrasi Dan HAM
Operasi Zebra 2024 Di Sul-Teng, Kepolisian Berhasil Tekan Angka Kecelakaan Dan Pelanggaran Lalu-Lintas
Karo SDM, Kabid Humas Dan Kabid-Kum Polda Aceh, Pastikan Keamanan Gudang Logistik Dan Kantor KIP Aceh Tengah Kondusif

Berita Terkait

Kamis, 31 Oktober 2024 - 21:33 WIB

Diduga Status Produksinya Pabrik Rokok Bermerek Selera 165, Di Pertanyakan Izin Cukai Yang Kini Telah Digunakan.

Kamis, 31 Oktober 2024 - 21:31 WIB

Waka Polda Aceh Hadiri Rapat Secara Virtual Terkait Rekrutmen Bakom-Sus Dukung Program Ketahanan Pangan

Kamis, 31 Oktober 2024 - 21:30 WIB

Kabid TIK Polda Aceh Pimpin Apel Di Mapolda Aceh

Kamis, 31 Oktober 2024 - 21:29 WIB

Menjamurnya Baleho Paslon Wali Kota Dan Wakil Wali Kota Langsa, Di Areal Pinggiran Aset Miliknya Pemko Langsa.

Kamis, 31 Oktober 2024 - 21:28 WIB

Pemkab Aceh Timur, Absen Dalam Sidang Sengketa Informasi Publik

Berita Terbaru

Uncategorized

Kabid TIK Polda Aceh Pimpin Apel Di Mapolda Aceh

Kamis, 31 Okt 2024 - 21:30 WIB

Uncategorized

Pemkab Aceh Timur, Absen Dalam Sidang Sengketa Informasi Publik

Kamis, 31 Okt 2024 - 21:28 WIB