Sat-Gas Pamtas RI-Malaysia Pos Kapar Normalisasi Sumber Air Bersih Di Desa Kapar

Jumat, 5 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapuas Hulu |Detikkasus.com -Sat-gas pengamanan perbatasan RI-Malaysia melakukan perbaikan pipa yang rusak dan normalisasi sumber air di perbatasan RI-Malaysia tepatnya di pos kapar badau kapuas hulu rabu 03/07/2024.

Dan sat-gas pamtas RI-Malaysia yon zipur 5/ABW Letnan Kolonel Czi Shobirin Setio Utomo, S.H. Menyebutkan, “bendungan air di wilayah kapar. Merupakan sumber utama air bersih bagi seluruh masyarakat kapar dan anggota pos, yang selama ini hanya mengandalkan air tadah hujan”.

Baca Juga:  Kegiatan Siswa SPN Melaksanakan Latihan Kerja

Menurut dan sat-gas, aktivitas perbaikan bendungan air itu dilaksanakan selama lebih kurang dua minggu dengan menggunakan alat bor sumber.

“Kegiatan diawali dengan pencarian sumber selama sepuluh hari, dengan menggunakan alat seadanya. Di lanjutkan dengan pemasangan double pipa HDPE sepanjang 200 sampai dengan 300 meter untuk mengganti pipa lama yang telah rusak”, ungkapnya.

Selain di distribusikan untuk masyarakat yang tinggal di perbatasan kapar, aliran air bersih ini juga dapat dinikmati oleh para personel anggota sat-gas pamtas RI-Malaysia yon zipur 5/ABW pos kapar.

Baca Juga:  Jelang Pileg dan Pilpres 2019 Bhabinkamtibmas Desa Mengening Sambangi Warga dan Sampaikan Pesan Kamtibmas

Dengan demikian, pemenuhan air merupakan kebutuhan primer. Yang paling mutlak dan mendasar bagi semua makhluk hidup, sehingga dengan terpenuhinya kebutuhan air diharapkan dapat meningkatkan perekonomian masyarakat.

“Kami hadir untuk memberikan solusi dalam upaya meningkatkan kualitas hidup masyarakat,.khususnya bagi warga perbatasan kapar. Supaya TNI AD selalu ada di hati rakyat,” ujarnya. 

Baca Juga:  Ratusan Karyawan Magang RSUD Ade M Jhun Sintang Demo Tuntut Haknya

Warga kapar mengatakan, masyarakat sangat berterima kasih kepada dan sat-gas  serta anggota pamtas RI-Malaysia yon zipur 5/ABW yang telah memberikan perhatian tulus dan ikhlas kepada warga setempat.

“Sebelumnya masyarakat di perbatasan kesulitan air bersih untuk kebutuhan hidup sehingga dengan adanya bantuan dari sat-gas pamtas RI-Malaysia yon zipur 5/ABW kami bisa menikmati air bersih kembali,” tutupnya.

(Pasukan Ghoib/Sumber : Yon Zipur 5/ABW)

Berita Terkait

Elektabilitas Paslon FAOITA No. Urut 4 Sangat Membanggakan, Ucap Satgas DPP Partai Demokrat Saat Monitoring
Sambut Hari Jadi Humas Polri Ke-73, Polres Bojonegoro Gelar Donor Darah
Pemkab Bojonegoro Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke- 96 Tahun
Pemkab Bojonegoro Akan Gelar MTQ 2024, Simak Waktu dan Cara Pendaftarannya
Empat Tim Melaju ke Semifinal Turnamen Futsal Peringatan Hari Jadi Bojonegoro (HJB) ke- 347 dan HUT ke- 79 TNI
Tim Relawan Wannur Pos Kota Bagi – Bagi Kaos Dan Siap Menangkan Wahono – Nurul
Diduga Status Produksinya Pabrik Rokok Bermerek Selera 165, Di Pertanyakan Izin Cukai Yang Kini Telah Digunakan.
Waka Polda Aceh Hadiri Rapat Secara Virtual Terkait Rekrutmen Bakom-Sus Dukung Program Ketahanan Pangan

Berita Terkait

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:35 WIB

Elektabilitas Paslon FAOITA No. Urut 4 Sangat Membanggakan, Ucap Satgas DPP Partai Demokrat Saat Monitoring

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:17 WIB

Sambut Hari Jadi Humas Polri Ke-73, Polres Bojonegoro Gelar Donor Darah

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:16 WIB

Pemkab Bojonegoro Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke- 96 Tahun

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:15 WIB

Pemkab Bojonegoro Akan Gelar MTQ 2024, Simak Waktu dan Cara Pendaftarannya

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:11 WIB

Empat Tim Melaju ke Semifinal Turnamen Futsal Peringatan Hari Jadi Bojonegoro (HJB) ke- 347 dan HUT ke- 79 TNI

Berita Terbaru

Uncategorized

Pemkab Bojonegoro Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke- 96 Tahun

Kamis, 31 Okt 2024 - 23:16 WIB