Sambut Idhul Adha Polres Ponorogo Bersih-bersih Masjid Uswatun Khasannah

Selasa, 28 Juli 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONOROGO I detikkasus.com – Dalam menyambut Hari Raya Idul Adha 1441 H yang jatuh pada hari Jum’at 31 Juli 2020 Polres Ponorogo gelar Bhakti Religi membersihkan Masjid Uswatun Khasannah untuk persiapan Solat Idul Adha bersama, Selasa (28/7/2020).
Dalam kegiatan yang di pimpin Kabagsumda Kompol Bahrun Nasikin, kegiatan bersih bersih ini meliputi Menyapu, mengepel dan membersihkan sekitar Masjid.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Penarukan Amankan Upacara Persembahyangan

“Kita sebagai Umat Islam tentunya harus bahagia dan bersyukur dengan kedatangan Hari yang suci dan barokah ini, ungkapan bahagia kita tunjukkan dengan membersihkan Masjid yang nanti akan kita gunakan untuk melaksakan Solat Idul Adha bersama” ungkap Kompol Bahrun N.

Solat Idul Adha nanti juga mengajak semua Anggota dan warga lingkungan sekitar Masjid dengen menerapkan Protokol Kesehatan yaitu menyiapkan tempat cuci tangan dan mengatur jarak Shaff antar makmum sekaligus wajib memakai Masker saat pelaksanaan Solat.
Dari data yang di peroleh tahun ini, Polres Ponorogo telah mengumpulkan Hewan Qurban sebanyak 3 Ekor Sapi dan 20 Ekor Kambing dari Anggota yang akan berqurban.

Baca Juga:  Amakan Aktifitas Warga Dipagi Hari Polsek Seririt Kembali Turun Kejalan

“Alhamdulillah tahun ini anggota yang ikut berqurban telah terkumpul 3 Ekor Sapi dan 20 Kambing dimana 3 Ekor Sapi nanti akan kita sembelih sendiri untuk di distribusikan kepada warga yang berhak menerima, dan untuk 21 ekor Kambing akan kita serahkan kepada Yayasan atau Lembaga yang telah mengajukan permohonan hewan Qurban kepada Polres” imbuhnya. (Fadhil/Anang Sastro)

Baca Juga:  Rapat Koordinasi DD & ADD 2019 Secara Resmi Dibuka Bupati Nias Barat.

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB