Sambil Lesehan, Makan Bersama Warnai HUT Brimob di Bojonegoro

Minggu, 19 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Bojonegoro, detikkasus.com – Penuh kesederhanaan, HUT Brimob ke 72 di Bojonegoro dirayakan dengan makan bersama lesehan seluruh undangan yang hadir. Acara yang dilaksanakan di lapangan Mako Kompi III Batalyon C Sat Brimob Polda Jatim pada hari Sabtu (18/11/2017) siang tadi menyajikan menu nasi urap dipadu dengan lauk tempe dan tahu bumbu serta rempeyek yang disantap secara bersama – sama dan membaur menambah suasana kesederhanaan semakin terlihat.

Baca Juga:  Untuk Lebih Mendekatkan Diri Dengan Masyarakat, Polsek Singaraja Laksanakan Simakrama Di Desa-Desa

Kapolres Bojonegoro AKBP Wahyu S. Bintoro, SH., SIK., M.Si yang memprakarsai acara tersebut mengungkapkan bahwa dengan acara santap bersama lesehan serta berbaur satu sama lain dengan menu yang sama membuat nilai kesederhanaan semakin kental terasa. Selain itu juga, dengan adanya acara ini juga akan menambah sinergi serta TNI Polri, sehingga kedepan akan semakin solid dalam menghadapi berbagai rintangan dalam menjaga serta mempertahankan keamanan dan NKRI tetap menjadi satu kesatuan yang utuh.

Baca Juga:  Masri Menepis Bukan PPK Pada Proyek Bermasalah

“Kedepan tantangan kita baik dari dalam maupun luar negeri akan semakin berat, dengan adanya sinergi, komunikasi, kerjasama antara TNI dan Polri maka segala masalah akan bisa terselesaikan”, ungkap Kapolres.

Baca Juga:  Kadis DPMT TBB Ingatkan Peraturan Mentri Dalam Negri No.85 TH 2015 Keseluruh Kepala Tiyuh.

Selain itu juga, dalam menghadapi Pemilukada serentak 2018 dan Pemilu 2019 dengan adanya acara seperti ini juga bahwa TNI dan Polri siap mengamankan jalannya pesta demokrasi yang diadakan lima tahun sekali tersebut.

“Kami TNI dan Polri siap mengawal jalannya Pemilukada Serentak tahun 2018 dan Pilpres serta Pileg 2019 dengan baik, aman dan lancar”, imbuh Kapolres. (Humas/Heri)

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB